Bandar Udara Internasional Bălți

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bandar Udara Internasional Bălți-Leadoveni

Aeroportul Internațional Leadoveni
Informasi
JenisPublic
PengelolaS.A. Aeroservice
MelayaniBălți, Moldova
Ketinggian dpl231 mdpl
Koordinat47°50′35″N 27°46′38″E / 47.84306°N 27.77722°E / 47.84306; 27.77722Koordinat: 47°50′35″N 27°46′38″E / 47.84306°N 27.77722°E / 47.84306; 27.77722
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
15/33 2,240 7,350 Konsentrat
Sumber: Airport-Data.com[1]

Bandar Udara Interansional Bălți (IATA: BZYICAO: LUBL), dikenal juga sebagai Bandar Udara Internasional Bălți-Leadoveni adalah satu dari dua bandar udara yang melayani kota Bălți, Moldova. Berlokasi 15 km (9,3 mi) di utara pusat kota (atau 9 km dari batas kota, distrik Dacia), di utara negara ini. Bandar udara ini merupakan bandar udara terbesar kedua di Moldova, melayani penerbangan kargo dan penerbangan sewaan. Bandar udara lainnya yang berada di wilayah ini adalah, Bandar Udara Kota Bălţi, yang berlokasi di dalam batas kota, terutama digunakan untuk intervensi darurat penting daerah.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Information of Bălţi Airport at airport-data.com

Pranala luar[sunting | sunting sumber]