Arroux
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Arroux | |
---|---|
Ciri-ciri fisik | |
Mulut sungai | Loire |
Panjang | 132 km |
Ukuran cekungan | DAS: 3,174 km² |
Arroux merupakan sebuah sungai di Prancis tengah, anak sungai kanan dari sungai Loire. Bermuara di timur Arnay-le-Duc, di Côte-d'Or. Arroux mengalir ke selatan melalui département dan kota berikut:
Arroux mengalir ke sungai Loire dekat Digoin.
Catatan[sunting | sunting sumber]
Koordinat: 46°29′N 3°58′E / 46.483°N 3.967°E
![]() | Artikel bertopik geografi Prancis ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |