Lompat ke isi

Antonio Floro Flores

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Antonio Floro Flores
Informasi pribadi
Nama lengkap Antonio Mariano Floro Flores
Tanggal lahir 18 Juni 1983 (umur 41)
Tempat lahir Naples, Italia
Tinggi 1,83 m (6 ft 0 in)
Posisi bermain Striker
Informasi klub
Klub saat ini Sassuolo
Nomor 83
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2000–2003 Napoli 48 (2)
2003Sampdoria (pinjam) 4 (1)
2004 Napoli 14 (1)
2004–2005 Perugia 27 (8)
2007–2013 Udinese 140 (26)
2011Genoa (pinjaman) 18 (10)
2012–2013Granada (pinjaman) 10 (1)
2013 Genoa 13 (2)
2013– Sassuolo 29 (7)
Tim nasional
2002–2004 Italia U-21 5 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 03 Januari 2014

Antonio Mariano Floro Flores (lahir 18 Juni 1983) adalah seorang pemain sepak bola Italia yang saat ini bermain untuk Sassuolo sebagai penyerang.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Ufficiale: arrivano Floro Flores, Pegolo e Pucino. Bianchi al Modena, Laverone e Pavoletti al Varese" (dalam bahasa Italian). US Sassuolo Calcio. 2 September 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-09-27. Diakses tanggal 29 September 2014. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]