Anne Hald Jensen

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Anne Hald Jensen
Informasi pribadi
KebangsaanDenmark
Yunani
Lahir2 Maret 1990 (umur 34)
Sønderborg, Denmark
PeganganKanan
Ganda & tunggal putri
Peringkat tertinggi52 (WS 10 November 2011)
115 (WD 29 Maret 2012)
78 (XD 23 Februari 2012)
Rekam medali
Bulu tangkis putri
Mewakili  Denmark
Kejuaraan Eropa Junior
Medali emas – tempat pertama 2009 Milan Tunggal putri
Medali emas – tempat pertama 2009 Milan Beregu campuran
Medali perunggu – tempat ketiga 2007 Völklingen Beregu campuran
Profil di BWF

Anne Hald Jensen (lahir 2 Maret 1990) adalah pemain bulu tangkis asal Denmark. Dia mewakili Yunani pada tahun 2010–2011.[1] Pada tahun 2009, dia memenangkan medali emas di Kejuaraan Eropa Junior pada nomor tunggal putri dan beregu campuran.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Players: Anne Hald Jensen". Badminton World Federation. Diakses tanggal 30 September 2016. 
  2. ^ "European Junior Championships, Individuals". Badminton Europe. Diakses tanggal 30 September 2016. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]


Templat:Greece-sport-bio-stub

Templat:Denmark-badminton-bio-stub