Air Canada Express
Tampilan
| |||||||
Didirikan | 3 Mei 2011 | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Penghubung | See list | ||||||
Kota fokus | |||||||
Program penumpang setia | Aeroplan (Air Canada) | ||||||
Lounge bandara | Maple Leaf Lounge (Air Canada) | ||||||
Aliansi | Star Alliance | ||||||
Armada | 190 | ||||||
Tujuan | N/A | ||||||
Perusahaan induk | Air Canada | ||||||
Kantor pusat | Montreal, Quebec, Kanada |
Air Canada Express adalah sebuah nama merek yang dibawahnya terdapat empat maskapai penerbangan regional yang mengoperasikan penerbangan tambahan untuk Air Canada. Mereka menghubungkan kota-kota kecil dengan bandara-bandara hub domestik dan kota fokus Air Canada, meski masih juga mengoperasikan penerbangan titik-ke-titik. Pada 26 April 2011, dilaporkan bahwa Air Canada memutuskan menghentikan merek Air Canada Jazz dan membuat merek Air Canada Express.[1] Sebelum membuat nama Express, penerbangan tambahan ini dioperasikan di bawah merek Air Canada Jazz dan Air Canada Connector.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Air Canada Launches New Regional Brand". Financial Post. 26 April 2011. Diakses tanggal 23 August 2011.