Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 – Babak Ketiga AFC

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 7 April 2013 02.49 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 10 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q225297)

Berikut merupakan Babak Ketiga Babak Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 untuk Zona Asia di bawah naungan AFC.

Format

Pada babak ini, 15 tim yang berhak melaju dari Babak Kedua ditambah dengan 5 tim unggulan Zona Asia (Jepang, Korea Selatan, Australia, Korea Utara, dan Bahrain) dibagi ke dalam 5 grup secara acak, yang terdiri dari 4 tim di setiap grup, untuk bermain satu sama lain dua kali. Pertandingan dimainkan di negara yang bertindak sebagai tuan rumah dalam setiap pertandingan. Pemenang dan juara kedua masing–masing grup berhak melaju ke Babak Keempat.

Pengundian pembagian grup dilaksanakan di Marina da Glória, Rio de Janeiro, Brasil pada 30 Juli 2011.[1][2]

Pembagian grup

Seluruh tim yang berkompetisi di babak ini dibagi dalam empat pot yang terdiri dari 5 tim setiap potnya. Peringkat Dunia FIFA yang dirilis pada 27 Juli 2011, digunakan untuk menentukan penempatan tim dalam pot.

Pot 1 Pot 2 Pot 3 Pot 4

 Jepang (16)
 Australia (23)
 Korea Selatan (28)
 Iran (54)
 Republik Rakyat Tiongkok (73)

 Uzbekistan (83)
 Qatar (90)
 Yordania (91)
 Arab Saudi (92)
 Kuwait (95)

 Bahrain (100)
 Suriah (104)*
 Oman (107)
 Irak (108)
 Uni Emirat Arab (109)

 Korea Utara (115)
 Thailand (119)
 Singapura (131)
 Indonesia (137)
 Lebanon (159)

Catatan: Suriah digantikan oleh Tajikistan dalam Babak Ketiga pada 19 Agustus 2011, terkait pemberian kemenangan kedua pertandingan pada Babak Kedua kepada Tajikistan.[3]

Hasil pertandingan

Grup A

2 September 2011
20.00 UTC+8
Republik Rakyat Tiongkok  2–1
(HT: 0–1)
 Singapura
Zheng Zhi Gol 69'
Yu Hai Gol 73' Diberikan kartu kuning pada menit ke-86 86'
Yang Xu Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+2 90+2'
(Laporan) Aleksandar Duric Gol 33'
Mustafic Fahrudin Diberikan kartu kuning pada menit ke-37 37'
Lionel Lewis Diberikan kartu kuning pada menit ke-57 57'
Jumaat Jantan Diberikan kartu kuning pada menit ke-90 90'
Li Qiu Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+4 90+4'

2 September 2011
17.00 UTC+3
Irak  0–2
(HT: 0–1)
 Yordania
Qusai Munir Diberikan kartu kuning pada menit ke-34 34' (Laporan) Amer Khalil Diberikan kartu kuning pada menit ke-39 39'
Hasan Mahmoud Gol 43'
Abdallah Salim Gol 47'
Anas Bani Yaseen Diberikan kartu kuning pada menit ke-59 59'
Khalil Bani Ateyah Diberikan kartu kuning pada menit ke-69 69'
Odai Alsaify Diberikan kartu kuning pada menit ke-88 88'
Mahmoud Shelbaieh Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'

6 September 2011
19.30 UTC+8
Singapura  0–2
(HT: 0–0)
 Irak
Daniel Bennett Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+2 90+2'
Mustafic Fahrudin Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Muthana Khalid Diberikan kartu kuning pada menit ke-33 33'
Alaa Abdul Zahra Gol 50' Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
Ameer Sabah Diberikan kartu kuning pada menit ke-68 68'
Younis Mahmoud Gol 86'

6 September 2011
19.00 UTC+3
Yordania  2–1
(HT: 0–0)
 Republik Rakyat Tiongkok
Hasan Mahmoud Diberikan kartu kuning pada menit ke-34 34'
Baha Suleiman Gol 49'
Amer Khalil Gol 56'
Basem Othman Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Huang Bowen Diberikan kartu kuning pada menit ke-34 34'
Zheng Zhi Diberikan kartu kuning pada menit ke-55 55'
Hao Junmin Gol 57'
Liu Jianye Diberikan kartu kuning pada menit ke-78 78'

11 Oktober 2011
19.30 UTC+8
Singapura  0–3
(HT: 0–1)
 Yordania
(Laporan) Abdallah Salim Gol 11'
Odai Alsaify Diberikan kartu kuning pada menit ke-24 24'
Anas Bani Yaseen Gol 54' Diberikan kartu kuning pada menit ke-80 80'
Ahmad Ibrahim Gol 64'

11 Oktober 2011
20.15 UTC+8
Republik Rakyat Tiongkok  0–1
(HT: 0–1)
 Irak
(Laporan) Basem Abbas Kartu kuning 35' Kartu kuning-merah 65'
Younis Mahmoud Gol 45' Diberikan kartu kuning pada menit ke-65 65'
Salam Shaker Diberikan kartu kuning pada menit ke-58 58'

11 November 2011
17.15 UTC+3
Irak  1–0
(HT: 0–0)
 Republik Rakyat Tiongkok
Husam Kadhim Diberikan kartu kuning pada menit ke-40 40'
Samer Saeed Diberikan kartu kuning pada menit ke-49 49'
Younis Mahmoud Gol 90+2'
(Laporan) Li Weifeng Diberikan kartu kuning pada menit ke-44 44'
Sun Xiang Diberikan kartu kuning pada menit ke-59 59'
Zhang Linpeng Kartu merah 85'

11 November 2011
18.00 UTC+2
Yordania  2–0
(HT: 1–0)
 Singapura
Ahmad Ibrahim Gol 15'
Amer Khalil Gol 65'
(Laporan)

15 November 2011
19.30 UTC+8
Singapura  0–4
(HT: 0–1)
 Republik Rakyat Tiongkok
Mustafic Fahrudin Diberikan kartu kuning pada menit ke-67 67' (Laporan) Yu Hai Gol 41'
Li Weifeng Gol 56'
Huang Bowen Kartu merah 67'
Zheng Zheng Gol 73' Gol 81'
Gao Lin Diberikan kartu kuning pada menit ke-77 77'

15 November 2011
18.00 UTC+2
Yordania  1–3
(HT: 1–0)
 Irak
Hasan Mahmoud Gol 17'
Anas Bani Yaseen Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'
(Laporan) Alaa Abdul Zahra Diberikan kartu kuning pada menit ke-45+1 45+1'
Nashat Akram Gol 55' Gol 81'
Qusai Munir Gol 65'

29 Februari 2012
16.00 UTC+8
Republik Rakyat Tiongkok  3–1
(HT: 1–0)
 Yordania
Chen Tao Diberikan kartu kuning pada menit ke-8 8'
Hao Junmin Gol 43' Gol 69'
Qin Sheng Diberikan kartu kuning pada menit ke-50 50'
Zhao Peng Diberikan kartu kuning pada menit ke-59 59'
Yu Dabao Gol 88'
(Laporan) Mohammad Al Mutasim Diberikan kartu kuning pada menit ke-7 7'
Sharif Nassar Diberikan kartu kuning pada menit ke-80 80'
Basem Othman Gol 85'

29 Februari 2012
16.45 UTC+3
Irak  7–1
(HT: 4–1)
 Singapura
Karrar Jasim Gol 5'
Younis Mahmoud Gol 11' Gol 61' Gol 90+3'
Hawar Mulla Mohammed Gol 22' (pen.)
Nashat Akram Gol 36' (pen.)
Mustafa Kareem Gol 48'
(Laporan) Hassan Bin Abdullah Diberikan kartu kuning pada menit ke-20 20'
Mohammad Abdul Gol 27'
Baihakki Bin Khaizan Diberikan kartu kuning pada menit ke-35 35'
Mustafic Fahrudin Diberikan kartu kuning pada menit ke-39 39'

Grup B

2 September 2011
20.00 UTC+9
Korea Selatan  6–0
(HT: 2–0)
 Lebanon
Park Chu-Young Gol 8' Gol 45+1' Gol 67'
Ji Dong-Won Gol 66' Gol 85'
Kim Jung-Woo Gol 82'
(Laporan) Ramez Dayoub Diberikan kartu kuning pada menit ke-14 14'
Walid Ismail Diberikan kartu kuning pada menit ke-50 50'
Stadion Goyang, Goyang
Penonton: 37.655
Wasit: Abdul Bashir (Singapura)

2 September 2011
19.30 UTC+4
Uni Emirat Arab  2–3
(HT: 0–1)
 Kuwait
Ismail Al Hammadi Gol 84'
Ahmed Khalil Gol 89'
(Laporan) Yousef Al Sulaiman Gol 7' Gol 65'
Fahad Al Enezi Diberikan kartu kuning pada menit ke-44 44'
Bader Al-Mutawa Gol 51'
Amer Al Fadhel Diberikan kartu kuning pada menit ke-69 69'
Waleed Jumah Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+5 90+5'

6 September 2011
17.00 UTC+3
Lebanon  3–1
(HT: 1–1)
 Uni Emirat Arab
Mohamad Ghaddar Gol 37' (pen.)
Akram Moghrabi Gol 52'
Ali Al Saadi Diberikan kartu kuning pada menit ke-72 72'
Roda Antar Gol 83'
Abbas Kenaan Diberikan kartu kuning pada menit ke-87 87'
(Laporan) Khalid Lashkari Diberikan kartu kuning pada menit ke-2 2'
Mahmoud Al Hammadi Gol 16'
Walid Abbas Diberikan kartu kuning pada menit ke-36 36'
Ismail Al Hammadi Diberikan kartu kuning pada menit ke-64 64'
Yousef Alhammadi Diberikan kartu kuning pada menit ke-87 87'

6 September 2011
20.00 UTC+3
Kuwait  1–1
(HT: 0–1)
 Korea Selatan
Waleed Jumah Diberikan kartu kuning pada menit ke-50 50'
Hussain Ali Gol 54'
(Laporan) Park Chu Young Gol 9'
Kim Jae Sung Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+1 90+1'

11 Oktober 2011
20.00 UTC+9
Korea Selatan  2–1
(HT: 0–0)
 Uni Emirat Arab
Hong Jeong Ho Diberikan kartu kuning pada menit ke-32 32'
Koo Ja Cheol Diberikan kartu kuning pada menit ke-45 45'
Park Chu Young Gol 55' Diberikan kartu kuning pada menit ke-55 55'
Hamdan Al Kamali Gol 64' (b.d.)
(Laporan) Hamdan Al Kamali Diberikan kartu kuning pada menit ke-45+2 45+2'
Ismaeil Matar Gol 90+2'

11 Oktober 2011
17.00 UTC+3
Lebanon  2–2
(HT: 1–0)
 Kuwait
Hassan Maatouk Gol 15' Diberikan kartu kuning pada menit ke-15 15' Gol 86' (pen.) (Laporan) Fahad Al Enezi Diberikan kartu kuning pada menit ke-32 32'
Mesaed Al Enezi Gol 51' Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+7 90+7'
Hussain Ali Diberikan kartu kuning pada menit ke-85 85'
Mahmoud Younes Gol 89' (b.d.)
Stadion Olahraga Kota, Beirut
Penonton: 32.000
Wasit: Masaaki Toma (Jepang)

11 November 2011
16.45 UTC+4
Uni Emirat Arab  0–2
(HT: 0–0)
 Korea Selatan
Ali Abbas Diberikan kartu kuning pada menit ke-35 35'
Faris Alsaadi Diberikan kartu kuning pada menit ke-47 47'
Majed Naser Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Cha Du Ri Diberikan kartu kuning pada menit ke-51 51'
Park Chu Young Diberikan kartu kuning pada menit ke-72 72' Gol 90+3'
Lee Keun Ho Gol 88'

15 November 2011
14.30 UTC+2
Lebanon  2–1
(HT: 2–1)
 Korea Selatan
Ali Al Saadi Gol 4'
Roda Antar Diberikan kartu kuning pada menit ke-25 25'
Abbas Ali Atwi Gol 32'
Ahmad Zreik Diberikan kartu kuning pada menit ke-50 50'
(Laporan) Koo Ja Cheol Gol 20' Diberikan kartu kuning pada menit ke-24 24'

29 Februari 2012
21.00 UTC+9
Korea Selatan  2–0
(HT: 0–0)
 Kuwait
Lee Dong Gook Gol 65'
Lee Keun Ho Gol 71'
Kim Shin Wook Diberikan kartu kuning pada menit ke-79 79'
Ki Sung Yueng Diberikan kartu kuning pada menit ke-81 81'
(Laporan) Bader Al Mutwa Diberikan kartu kuning pada menit ke-4 4'
Talal Al Enezi Diberikan kartu kuning pada menit ke-38 38'
Mesaed Al Enezi Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'
Fahad Al Ebrahim Diberikan kartu kuning pada menit ke-81 81'

29 Februari 2012
16.00 UTC+4
Uni Emirat Arab  4–2
(HT: 2–2)
 Lebanon
Basheer Saeed Gol 20' Gol 78'
Ali Al Wehaibi Gol 38'
Ismaeil Matar Gol 69'
Abdulaziz Fayez Diberikan kartu kuning pada menit ke-88 88'
(Laporan) Mahmoud El Ali Gol 23'
Hassan Maatouk Gol 45+2'
Bilal Najarin Diberikan kartu kuning pada menit ke-68 68'
Stadion Al Wahda, Abu Dhabi
Penonton: 10.000
Wasit: Peter Green (Australia)

Grup C

2 September 2011
19.24 UTC+9
Jepang  1–0
(HT: 0–0)
 Korea Utara
Maya Yoshida Gol 90+4' (Laporan) Ri Kwang-Chon Diberikan kartu kuning pada menit ke-55 55'
Ri Myong-Guk Diberikan kartu kuning pada menit ke-75 75'
An Yong-Hak Diberikan kartu kuning pada menit ke-79 79'
Pak Kwang-Ryong Kartu merah 84'

2 September 2011
16.30 UTC+5
Tajikistan  0–1
(HT: 0–0)
 Uzbekistan
(Laporan) Maksim Shatskikh Gol 72'
Alexander Geynrikh Diberikan kartu kuning pada menit ke-82 82'
Islom Tukhtakhodjaev Diberikan kartu kuning pada menit ke-89 89'

6 September 2011
16.30 UTC+9
Korea Utara  1–0
(HT: 1–0)
 Tajikistan
Pak Nam-Chol Gol 14'
Cha Jong-Hyok Diberikan kartu kuning pada menit ke-28 28'
(Laporan) Sokhib Suvonkulov Diberikan kartu kuning pada menit ke-13 13'
Nuriddin Davronov Diberikan kartu kuning pada menit ke-34 34'

6 September 2011
19.00 UTC+5
Uzbekistan  1–1
(HT: 1–0)
 Jepang
Server Djeparov Gol 8' (Laporan) Shinji Okazaki Gol 65'

11 Oktober 2011
16.00 UTC+9
Korea Utara  0–1
(HT: 0–1)
 Uzbekistan
(Laporan) Alexander Geynrikh Gol 26'
Shavkat Mullajanov Diberikan kartu kuning pada menit ke-64 64'
Server Djeparov Diberikan kartu kuning pada menit ke-67 67'
Sanzhar Tursunov Diberikan kartu kuning pada menit ke-77 77'
Stadion Yanggakdo, Pyongyang
Penonton: 29.000
Wasit: Alireza Faghani (Iran)

11 Oktober 2011
19.45 UTC+9
Jepang  8–0
(HT: 4–0)
 Tajikistan
Mike Havenaar Gol 11', 47'
Shinji Okazaki Gol 19', 74'
Yuichi Komano Gol 35'
Shinji Kagawa Gol 41', 68'
Kengo Nakamura Gol 56'
Yasuyuki Konno Diberikan kartu kuning pada menit ke-72 72'
(Laporan)

11 November 2011
14.00 UTC+5
Tajikistan  0–4
(HT: 0–1)
 Jepang
Kamil Saidov Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62' (Laporan) Yasuyuki Konno Gol 36'
Shinji Okazaki Gol 61', 90+2'
Ryoichi Maeda Gol 82'

11 November 2011
18.00 UTC+5
Uzbekistan  1–0
(HT: 0–0)
 Korea Utara
Timur Kapadze Gol 48'
Vagiz Galiullin Diberikan kartu kuning pada menit ke-72 72'
(Laporan) Cha Jong-Hyok Diberikan kartu kuning pada menit ke-16 16'
Pak Nam-Chol Diberikan kartu kuning pada menit ke-46 46'
An Yong-Hak Diberikan kartu kuning pada menit ke-61 61'

15 November 2011
16.00 UTC+9
Korea Utara  1–0
(HT: 0–0)
 Jepang
Jong Il Gwan Kartu kuning 14' Kartu kuning-merah 78'
Jang Song Hyok Diberikan kartu kuning pada menit ke-53 53'
Pak Nam-Chol Gol 50' Diberikan kartu kuning pada menit ke-59 59'
Pak Song-Chol Diberikan kartu kuning pada menit ke-69 69'
Ri Kwang Chon Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+1 90+1'
Ri Kwang Hyok Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Ryoichi Maeda Diberikan kartu kuning pada menit ke-59 59'

15 November 2011
18.00 UTC+5
Uzbekistan  3–0
(HT: 1–0)
 Tajikistan
Sanjar Tursunov Gol 35' Diberikan kartu kuning pada menit ke-79 79'
Odil Ahmedov Diberikan kartu kuning pada menit ke-53 53' Gol 60'
Alexander Geynrikh Diberikan kartu kuning pada menit ke-57 57' Gol 70'
Shavkatjon Mulladjanov Diberikan kartu kuning pada menit ke-70 70'
Islom Tuhtahujaev Diberikan kartu kuning pada menit ke-82 82'
Server Djeparov Diberikan kartu kuning pada menit ke-84 84'
Vagiz Galiulin Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+1 90+1'
(Laporan) Davronjon Ergashev Diberikan kartu kuning pada menit ke-45 45'
Dilshod Vasiev Diberikan kartu kuning pada menit ke-64 64'
Eraj Rajabov Kartu merah 85'

29 Februari 2012
13.30 UTC+5
Tajikistan  1–1
(HT: 0–1)
 Korea Utara
Makhmadali Sadikov Diberikan kartu kuning pada menit ke-36 36'
Akhtam Khamrakulov Gol 61'
(Laporan) Jang Song Hyok Gol 34' (pen.)

29 Februari 2012
19.32 UTC+9
Jepang  0–1
(HT: 0–0)
 Uzbekistan
(Laporan) Aleksandr Shadrin Gol 53' Diberikan kartu kuning pada menit ke-63 63'
Shavkat Salomov Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+4 90+4'
Stadion Toyota, Toyota
Penonton: 42.720
Wasit: Abdullah Balideh (Qatar)

Grup D

2 September 2011
20.06 UTC+10
Australia  2–1
(HT: 0–1)
 Thailand
Carl Valeri Diberikan kartu kuning pada menit ke-35 35'
Joshua Kennedy Gol 58'
Matt Mckay Diberikan kartu kuning pada menit ke-65 65'
Alex Brosque Gol 86'
(Laporan) Teerasil Dangda Gol 15'
Rangsan Vivatchaichok Diberikan kartu kuning pada menit ke-85 85'
Supachai Komslip Diberikan kartu kuning pada menit ke-88 88'
Stadion Suncorp, Brisbane
Penonton: 24.540
Wasit: Abdullah Balideh (Qatar)

2 September 2011
19.00 UTC+4
Oman  0–0
(HT: 0–0)
 Arab Saudi
Ahmed Mubarak Diberikan kartu kuning pada menit ke-71 71' (Laporan) Hamad Al Montashari Diberikan kartu kuning pada menit ke-68 68'
Abdulaziz Al Dawsari Diberikan kartu kuning pada menit ke-85 85'
Stadion Seeb, Seeb
Penonton: 14.000
Wasit: Abdulrahman Abdou (Qatar)

6 September 2011
18.00 UTC+7
Thailand  3–0
(HT: 2–0)
 Oman
Sompong Soleb Gol 35'
Teerasil Dangda Gol 41'
Rashid Al Farsi Gol 90+1' (b.d.)
(Laporan) Juma Al Maashari Diberikan kartu kuning pada menit ke-51 51'
Mohammed Al Balushi Diberikan kartu kuning pada menit ke-53 53'
Fouzi Bashir Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62'

6 September 2011
20.30 UTC+3
Arab Saudi  1–3
(HT: 0–1)
 Australia
Nassir Al Shamrani Gol 66'
Hamad Al Montashari Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'
Mohammed Al Sahlawi Diberikan kartu kuning pada menit ke-83 83'
(Laporan) Joshua Kennedy Gol 40' Gol 56'
Michael Zullo Diberikan kartu kuning pada menit ke-64 64'
Luke Wilkshire Gol 77' (pen.)

11 Oktober 2011
19.30 UTC+11
Australia  3–0
(HT: 1–0)
 Oman
Brett Holman Gol 8'
Joshua Kennedy Diberikan kartu kuning pada menit ke-41 41' Gol 65'
Luke Wilkshire Diberikan kartu kuning pada menit ke-82 82'
Mile Jedinak Gol 85'
(Laporan)
Stadion ANZ, Sydney
Penonton: 24.732
Wasit: Valentin Kovalenko (Uzbekistan)

11 Oktober 2011
18.00 UTC+7
Thailand  0–0
(HT: 0–0)
 Arab Saudi
(Laporan) Nassir Al Shamrani Diberikan kartu kuning pada menit ke-66 66'

11 November 2011
18.00 UTC+4
Oman  1–0
(HT: 1–0)
 Australia
Amad Ali Gol 18'
Ahmed Mubarak Diberikan kartu kuning pada menit ke-30 30'
Abdul Al Maqbali Diberikan kartu kuning pada menit ke-41 41'
Ismail Al Ajmi Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'
(Laporan) Lucas Neill Diberikan kartu kuning pada menit ke-20 20'

15 November 2011
18.00 UTC+7
Thailand  0–1
(HT: 0–0)
 Australia
Rangsan Vivatchaichok Diberikan kartu kuning pada menit ke-42 42'
Chonlatit Jantakam Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Matt Mckay Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62'
Mile Jedinak Diberikan kartu kuning pada menit ke-75 75'
Brett Holman Gol 77'
Luke Wilkshire Diberikan kartu kuning pada menit ke-79 79'
Brett Emerton Diberikan kartu kuning pada menit ke-82 82'

15 November 2011
19.30 UTC+3
Arab Saudi  0–0
(HT: 0–0)
 Oman
Saud Kariri Diberikan kartu kuning pada menit ke-78 78'
Osama Al Harbi Diberikan kartu kuning pada menit ke-83 83'
Ahmed Al Fraidi Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Eid Al Farsi Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+2 90+2'

29 Februari 2012
20.30 UTC+11
Australia  4–2
(HT: 1–2)
 Arab Saudi
Alex Brosque Gol 43' Gol 75'
Harry Kewell Gol 73'
Brett Emerton Gol 76'
(Laporan) Salem Aldawsari Gol 19'
Nassir Al Shamrani Gol 45+2' Diberikan kartu kuning pada menit ke-64 64'
Saud Kariri Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62'
AAMI Park, Melbourne
Penonton: 24.240
Wasit: Kim Dong Jin (Korea Selatan)

29 Februari 2012
13.30 UTC+4
Oman  2–0
(HT: 1–0)
 Thailand
Hussain Al Hadhri Gol 8'
Abdul Al Mukhaini Diberikan kartu kuning pada menit ke-28 28'
Juma Al Maashari Diberikan kartu kuning pada menit ke-75 75'
Abdul Al Maqbali Gol 90+2'
(Laporan) Phichitphong Choeichiu Diberikan kartu kuning pada menit ke-36 36'
Sumanya Purisai Diberikan kartu kuning pada menit ke-42 42'
Jetsada Jitsawad Diberikan kartu kuning pada menit ke-54 54'
Teeratep Winothai Kartu merah 85'

Grup E

2 September 2011
20.00 UTC+4:30
Iran  3–0
(HT: 0–0)
 Indonesia
Javad Nekonam Gol 53', 74'
Andranik Timotian Gol 87'
(Laporan) Muhamad Roby Diberikan kartu kuning pada menit ke-42 42'
Muhammad Ilham Diberikan kartu kuning pada menit ke-52 52'
Zulkifli Syukur Diberikan kartu kuning pada menit ke-64 64'
Stadion Azadi, Teheran
Penonton: 75.800
Wasit: Masaaki Toma (Jepang)

2 September 2011
20.00 UTC+3
Bahrain  0–0
(HT: 0–0)
 Qatar
Abdulla Marzooq Diberikan kartu kuning pada menit ke-35 35' (Laporan) Hamid Khaleefa Diberikan kartu kuning pada menit ke-56 56'
Bilal Rajab Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62'
Fabio Cesar Diberikan kartu kuning pada menit ke-63 63'

6 September 2011
19.00 UTC+7
Indonesia  0–2
(HT: 0–1)
 Bahrain
Hariono Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+7 90+7'
Cristian Gonzales Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+14 90+14'
(Laporan) Husain Mohammed Diberikan kartu kuning pada menit ke-26 26'
Sayed Dhiya Gol 45+1'
Ismaeel Latif Gol 70'

6 September 2011
19.30 UTC+3
Qatar  1–1
(HT: 0–0)
 Iran
Hussain Ali Hussein Diberikan kartu kuning pada menit ke-17 17'
Hamid Khaleefa Diberikan kartu kuning pada menit ke-22 22'
Mohamed El Sayed Gol 56'
Wesam Abdulmajid Diberikan kartu kuning pada menit ke-57 57'
Ibrahim Abdulmajed Diberikan kartu kuning pada menit ke-86 86'
(Laporan) Khosro Heidari Diberikan kartu kuning pada menit ke-19 19'
Hadi Aghili Gol 46'
Mazyar Zare Diberikan kartu kuning pada menit ke-61 61'

11 Oktober 2011
19.00 UTC+7
Indonesia  2–3
(HT: 2–2)
 Qatar
Cristian Gonzales Gol 27', 35'
Firman Utina Diberikan kartu kuning pada menit ke-52 52'
Hamka Hamzah Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62'
Bambang Pamungkas Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+3 90+3'
(Laporan) Abdulaziz Al Sulaiti Gol 14'
Khalfan Ibrahim Gol 32'
Mohammed Razarak Gol 59'
Mohammed Omer Diberikan kartu kuning pada menit ke-60 60'
Mohamed Musa Diberikan kartu kuning pada menit ke-79 79'
Ibrahim Abdulmajed Diberikan kartu kuning pada menit ke-88 88'

11 Oktober 2011
19.30 UTC+3:30
Iran  6–0
(HT: 3–0)
 Bahrain
Seyed Hosseini Gol 22'
Milad Midavoodi Diberikan kartu kuning pada menit ke-30 30'
Mojtaba Jabari Gol 34'
Hadi Aghili Gol 42'
Andranik Timotian Gol 61' Diberikan kartu kuning pada menit ke-85 85'
Karim Ansari Gol 75'
Gholam Rezaei Gol 83'
(Laporan) Rashid Al Hooti Kartu merah 1'
Stadion Azadi, Teheran
Penonton: 82.000
Wasit: Peter Green (Australia)

11 November 2011
18.30 UTC+3
Bahrain  1–1
(HT: 1–0)
 Iran
Mohamed Tayeb Gol 45'
Hamad Al Anezi Diberikan kartu kuning pada menit ke-53 53'
Dawood Saad Diberikan kartu kuning pada menit ke-89 89'
(Laporan) Mojtaba Jabari Gol 90+2'
Hossein Mahini Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+4 90+4'

11 November 2011
19.00 UTC+3
Qatar  4–0
(HT: 2–0)
 Indonesia
Mohammed Razarak Gol 30'
Khalfan Al Khalfan Gol 34' (pen.), 63'
Andres Quintana Gol 90+2'
(Laporan) Hendro Kartiko Diberikan kartu kuning pada menit ke-90 90'

15 November 2011
19.00 UTC+7
Indonesia  1–4
(HT: 1–3)
 Iran
Bambang Pamungkas Gol 44'
Wahyu Wijiastanto Diberikan kartu kuning pada menit ke-56 56'
Cristian Gonzales Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'
(Laporan) Milad Midavoodi Gol 7'
Gholam Rezaei Diberikan kartu kuning pada menit ke-14 14' Gol 25'
Mojtaba Jabari Gol 21'
Javad Nekonam Gol 73'
Javad Kazemeian Diberikan kartu kuning pada menit ke-75 75'

15 November 2011
19.00 UTC+3
Qatar  0–0
(HT: 0–0)
 Bahrain
Younes Rahmati Diberikan kartu kuning pada menit ke-24 24' (Laporan) Husain Mohammed Diberikan kartu kuning pada menit ke-58 58'
Hussain Baba Diberikan kartu kuning pada menit ke-72 72'
Ismaeel Latif Diberikan kartu kuning pada menit ke-80 80'

29 Februari 2012
16.30 UTC+3
Bahrain  10–0
(HT: 4–0)
 Indonesia
Ismaeel Latif Gol 5' (pen.), 71', 75'
Mohamed Tayeb Gol 16', 61'
Mahmood Abdulrahman Gol 35' (pen.), 42'
Sayed Dhiya Gol 63', 82', 90+4'
(Laporan) Syamsidar Kartu merah 3'
Diego Michiels Diberikan kartu kuning pada menit ke-30 30'
Abdul Rahman Sulaeman Diberikan kartu kuning pada menit ke-84 84'

29 Februari 2012
17.00 UTC+3:30
Iran  2–2
(HT: 1–1)
 Qatar
Ashkan Dejagah Gol 4', 50'
Seyed Hosseini Diberikan kartu kuning pada menit ke-16 16'
(Laporan) Khalfan Al Khalfan Gol 9'
Kasola Mohammed Gol 86'
Fabio Cesar Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+1 90+1'
Stadion Azadi, Teheran
Penonton: 51.300
Wasit: Ravshan Irmatov (Uzbekistan)

Pencetak gol

Terdapat 173 gol yang dicetak dalam 60 pertandingan, dengan rata-rata 2,88 gol per pertandingan.

6 gol
5 gol
4 gol
3 gol
2 gol
1 gol
1 gol bunuh diri

Catatan

  1. ^ a b Irak diwajibkan sisa pertandingan kandang mereka dalam Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 di tempat netral terkait hukuman FIFA terkait bermain di Irak.[4]
  2. ^ Dipindahkan dari tempat penyelenggaraan awal di Stadion Yanggakdo di Pyongyang karena kondisi lapangan yang buruk.[5]
  3. ^ Dipindahkan dari tempat penyelenggaraan awal di Stadion Nasional Rajamangala di Bangkok karena terjadinya banjir.[6]

Referensi

  1. ^ 2014 FIFA World Cup Brazil–Preliminary Competition Format and Draw Procedures–Asian Zone
  2. ^ "Stage set for FWCQ R3 draw". The-AFC.com. Konfederasi Sepak Bola Asia. 29 July 2011. Diakses tanggal 29 July 2011. 
  3. ^ Syria disqualified from 2014 FIFA World Cup FIFA.com; 19 Agustus 2011
  4. ^ "FIFA decision on Iraq matches". Asian Football Confederation. 23 September 2011. Diakses tanggal 23 September 2011. 
  5. ^ "New stadium for PRK-JPN match". The-AFC.com. 2011-10-19. Diakses tanggal 2011-10-19. 
  6. ^ "Teerasil set to miss crucial W Cup qualifier". nationmultimedia.com. 3 November 2011. Diakses tanggal 2011-11-5. 

Pranala luar