Lompat ke isi

Pengguna:Wawan Rudiyanto

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Halo sahabat Indonesia. Saya Wawan Rudiyanto, Guru SDN Ngadiluhur 1 Kecamatan Balen Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur. Membaca dan menulis adalah hal yang menyenangkan bagiku. Dari kegemaran itu, saya dipertemukan dengan banyak guru penulis. Dan melalui kolaborasi, kami menerbitkan sebuah novel yang berjudul "Puzzle Love"

Pengguna ini adalah peserta pelatihan menulis Wikipedia #WikiLatih pada tanggal 12 Oktober 2019 di Surabaya.