Sultan bin Abdul Aziz: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 4908231 oleh 177.16.76.103 (Bicara)
Aldo samulo (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 4893406 oleh 222.124.203.10 (Bicara)
Baris 18: Baris 18:
Pada tanggal [[22 Oktober]] [[2011]], kerajaan Arab Saudi menyatakan bahwa Putra Mahkota Arab Saudi Sultan bin Abdul Aziz telah meninggal dunia karena sakit di [[Amerika Serikat]]<ref>[http://internasional.kompas.com/read/2011/10/22/16152192/Putra.Mahkota.Arab.Saudi.Meninggal.Dunia Artikel:"Putra Mahkota Arab Saudi Meninggal Dunia", di Kompas.com]</ref>
Pada tanggal [[22 Oktober]] [[2011]], kerajaan Arab Saudi menyatakan bahwa Putra Mahkota Arab Saudi Sultan bin Abdul Aziz telah meninggal dunia karena sakit di [[Amerika Serikat]]<ref>[http://internasional.kompas.com/read/2011/10/22/16152192/Putra.Mahkota.Arab.Saudi.Meninggal.Dunia Artikel:"Putra Mahkota Arab Saudi Meninggal Dunia", di Kompas.com]</ref>


<gallery>
Berkas:val pintu |"Jum'at Minggu" JM tidak via jum'at Asabt maka pal di pintu arab latin sunda
Berkas:fal pintu |'Jum'at ahad'
</gallery>
== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://www.saudinf.com/main/b472.htm Saudi Info website]
* [http://www.saudinf.com/main/b472.htm Saudi Info website]

Revisi per 4 November 2011 03.47

سلطان بن عبدالعزيز آل سعود
Sultan bin Abdul Aziz

Anak

Pangeran Sultan bin Abdul Aziz al-Saud (Arab: صاحب السمو الملكي الأمير سلطان بن عبدالعزيز آل سعود‎, 30 Desember 1930 – 22 Oktober 2011) adalah Pangeran Arab Saudi dan Wakil Perdana Menteri Pertama. Pangeran Sultan ditunjuk menjadi Gubernur Riyadh pada 1947. Ia menjadi Menteri Pertanian pada 1953 dan Menteri Komunikasi pada 1955. Anaknya, Pangeran Bandar bin Sultan adalah mantan duta besar Arab Saudi untuk Amerika Serikat. Pada tanggal 22 Oktober 2011, kerajaan Arab Saudi menyatakan bahwa Putra Mahkota Arab Saudi Sultan bin Abdul Aziz telah meninggal dunia karena sakit di Amerika Serikat[1]

Pranala luar

Referensi