Kebyar & Kebyar: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi ''''Kebyar Kebyar''' adalah album musik dari Lemon Tree's Anno '69, dan menjadi yang terlaris dari semua album grup musik yang dimotori Gombloh ini. Dirilis tahun ...'
 
k ~stub
Baris 19: Baris 19:
# Seblak Seblak (6:20)</i>
# Seblak Seblak (6:20)</i>


{{musik-stub}}
{{indo-album-stub}}


[[Kategori:Album tahun 1979]]
[[Kategori:Album tahun 1979]]

Revisi per 16 Februari 2010 02.44

Kebyar Kebyar adalah album musik dari Lemon Tree's Anno '69, dan menjadi yang terlaris dari semua album grup musik yang dimotori Gombloh ini. Dirilis tahun 1979 dan diedarkan oleh Golden Hand Record, album ini memuat lagu yang kelak menjadi trade mark Gombloh, Kebyar Kebyar.

Album Kebyar Kebyar dimasukkan oleh majalah Rolling Stone Indonesia ke dalam daftar 150 album terbaik versinya.

Daftar lagu

  1. Kebyar Kebyar (6:43)
  2. Selopen [Seloroh Pendek] (3:33)
  3. Tari-Tarian (3:53)
  4. Pulau Rimbun Cinta (3:59)
  5. Neraca Rasa dan Rasa (6:53)
  6. Bulan Merah (4:07)
  7. Transmigran dan Transmigrasi (2:46)
  8. Bendera Bendera (4:59)
  9. Ijon (3:25)
  10. I Gde Mataram (5:39)
  11. Sinila dan Sinila (5:43)
  12. Loni, Pelacur dan Pelacurku (5:58)
  13. Seblak Seblak (6:20)