Paul Ssemogerere: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Menghapus dari Orang hidup
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Ssemogerere.jpg|thumb|right|150px|Paul Ssemogerere]]
[[Berkas:Ssemogerere.jpg|jmpl|ka|150px|Paul Ssemogerere]]


'''Paul Kawanga Ssemongere''' (lahir 1932) merupakan pemimpin [[Partai Demokrat (Uganda)|Partai Demokrat]] di [[Uganda]] selama 25 tahun dan mengarungi politik Uganda hingga pengunduran dirinya pada 2005.
'''Paul Kawanga Ssemongere''' (lahir 1932) merupakan pemimpin [[Partai Demokrat (Uganda)|Partai Demokrat]] di [[Uganda]] selama 25 tahun dan mengarungi politik Uganda hingga pengunduran dirinya pada 2005.

Revisi per 29 November 2017 09.20

Berkas:Ssemogerere.jpg
Paul Ssemogerere

Paul Kawanga Ssemongere (lahir 1932) merupakan pemimpin Partai Demokrat di Uganda selama 25 tahun dan mengarungi politik Uganda hingga pengunduran dirinya pada 2005.

Kehidupan dan pendidikan

Ssemogerere lahir di Distrik Kalangala di Uganda. Ia memperoleh Diploma Pendidikan dari Universitas Makerere di Kampala, kemudian mempelajari Politik dan Program Pemerintah di Perguruan Tinggi Allegheny di Meadville, Pennsylvania. Tahun 1979 ia memperoleh PhD Administrasi Umum dari Universitas Syracuse di Syracuse, New York. Antara 1957 dan 1973 ia mengajar di beberapa perguruan di Uganda.

Ssemogerere memiliki istri bernama Germina Namatovu, seorang Profesor Ekonomi di Universitas Makerere.

Catatan kaki

Lihat pula