Gaspard Monge: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Gaspard_monge_litho_delpech.jpg|200px|thumb|Gaspard Monge]]
[[Berkas:Gaspard_monge_litho_delpech.jpg|200px|jmpl|Gaspard Monge]]


'''Gaspard Monge''' (lahir di [[Beaunem]], [[10 Mei]] [[1746]] - meninggal di [[Paris]], [[28 Juli]] [[1818]]) atau yang dikenal dengan '''Comte de Péluse''' adalah seorang ahli [[ilmu alam]] dan ahli [[kimia]] dari [[Perancis]]. <ref name="a"> {{id}} Shaadily, Hassan. ''Ensiklopedia Indonesia Jilid 4''. Jakarta: Ichtiar Baru dan Van Hoeve. </ref> <ref name="b"> {{en}} {{Cite web|url=http://www-groups.dcs.st-and.ac.uk/~history/Biographies/Monge.html|title=Gaspard Monge}} </ref> Ia juga menjadi [[guru besar]] pada bidang tersebut di ''[[École Polytechnique]]'' di [[Paris]] yang didirikan sendiri oleh dirinya. <ref name="a"/> Ia merupakan anak dari [[Jacques Monge]], seorang [[pedagang]] yang berasal dari [[Haute-Savoie]] yang terletak di [[selatan]] [[Perancis]]. <ref name="b"/> Ibunya yang bernama [[Jeanne Rousseaux]] adalah orang asli [[Bourgogne]], sebuah daerah yang terletak di daerah timur tengah [[Perancis]], tempat Gaspard Monge dibesarkan. <ref name="b"/>
'''Gaspard Monge''' (lahir di [[Beaunem]], [[10 Mei]] [[1746]] - meninggal di [[Paris]], [[28 Juli]] [[1818]]) atau yang dikenal dengan '''Comte de Péluse''' adalah seorang ahli [[ilmu alam]] dan ahli [[kimia]] dari [[Perancis]]. <ref name="a"> {{id}} Shaadily, Hassan. ''Ensiklopedia Indonesia Jilid 4''. Jakarta: Ichtiar Baru dan Van Hoeve. </ref> <ref name="b"> {{en}} {{Cite web|url=http://www-groups.dcs.st-and.ac.uk/~history/Biographies/Monge.html|title=Gaspard Monge}} </ref> Ia juga menjadi [[guru besar]] pada bidang tersebut di ''[[École Polytechnique]]'' di [[Paris]] yang didirikan sendiri oleh dirinya. <ref name="a"/> Ia merupakan anak dari [[Jacques Monge]], seorang [[pedagang]] yang berasal dari [[Haute-Savoie]] yang terletak di [[selatan]] [[Perancis]]. <ref name="b"/> Ibunya yang bernama [[Jeanne Rousseaux]] adalah orang asli [[Bourgogne]], sebuah daerah yang terletak di daerah timur tengah [[Perancis]], tempat Gaspard Monge dibesarkan. <ref name="b"/>

Revisi per 26 November 2017 10.05

Gaspard Monge

Gaspard Monge (lahir di Beaunem, 10 Mei 1746 - meninggal di Paris, 28 Juli 1818) atau yang dikenal dengan Comte de Péluse adalah seorang ahli ilmu alam dan ahli kimia dari Perancis. [1] [2] Ia juga menjadi guru besar pada bidang tersebut di École Polytechnique di Paris yang didirikan sendiri oleh dirinya. [1] Ia merupakan anak dari Jacques Monge, seorang pedagang yang berasal dari Haute-Savoie yang terletak di selatan Perancis. [2] Ibunya yang bernama Jeanne Rousseaux adalah orang asli Bourgogne, sebuah daerah yang terletak di daerah timur tengah Perancis, tempat Gaspard Monge dibesarkan. [2]

Monge mengambil studi di Oratorian College di Bourgogne, sebuah sekolah yang dikhususkan untuk anak-anak muda yang ingin menjadi seorang pendeta. [2] Namun sekolah ini bukan sekadar sekolah agama saja, bukan sekadar sekolah yang mempelajari kemanusiaan saja, melainkan belajar juga mengenai sejarah, matematika, dan juga pengetahuan alam. [2] Di dalam sekolah ini, Monge memperlihatkan kejeniusannya. [2] Pada tahun 1762, ketika ia berumur 16 tahun, Monge pergi ke Lyons, tempat di mana ia melanjutkan pendidikannya di Collège de la Trinité. [2] Ketika ia berumur 17 tahun, Monge mulai mengajar Fisika karena menggantikan gurunya yang sedang berhalangan. [2] Setelah lulus pada tahun 1764, Monge kembali ke Bourgogne untuk membangun dan mengembangkan kota tersebut, hingga ia bergabung dengan École Royale du Génie pada tahun 1765. [2] Kariernya semakin cemerlang, ditambah pengaruh dari Revolusi Prancis. [2]

Beberapa karya yang terkenal dari dirinya adalah Géométrie Descriptive (bidang ilmu ukur lukis) pada tahun 1799. [1] Karyanya yang lain adalah Application de l'analyse a la géométrie (bidang penerapan analisis pada ilmu ukur) pada tahun 1807. [1]

Referensi

  1. ^ a b c d (Indonesia) Shaadily, Hassan. Ensiklopedia Indonesia Jilid 4. Jakarta: Ichtiar Baru dan Van Hoeve.
  2. ^ a b c d e f g h i j (Inggris) "Gaspard Monge".