Charles VIII dari Prancis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ridwanong (bicara | kontrib)
Charles VIII dari Perancis
 
Ridwanong (bicara | kontrib)
Charles VIII dari Perancis
Baris 1: Baris 1:
Raja Perancis '''Charles VIII''', dijuluki Charles Yang Ramah ([[Bahasa Perancis]]: ''l'Affable''; 30 June 1470 – 7 April 1498), memerintah Perancis dari tahun 1483 hingga wafat. Charles VIII adalah seorang anggota Keluarga Valois. Ia memulai Perang Perancis-Italia yang panjang yang memberi warna paruh pertama abad ke-16.
Raja [[Perancis]] '''Charles VIII''', dijuluki Charles Yang Ramah ([[Bahasa Perancis]]: ''l'Affable''; 30 June 1470 – 7 April 1498), memerintah [[Perancis]] dari tahun 1483 hingga wafat. Charles VIII adalah seorang anggota Keluarga Valois. Ia memulai [[Perang Perancis-Italia]] yang panjang yang memberi warna paruh pertama abad ke-16.


Charles lahir di Château d'Amboise di Perancis sebagai satu-satunya anak yang masih hidup dari Raja [[Louis XI]] dan dilahirkan dari rahim istri keduanya Charlotte dari Savoy. Charles dinobatkan sebagai Raja pada tanggal 30 Agustus 1483 pada usia 13 tahun. Kesehatannya tidak kuat dan ia dikenal oleh orang-orang di sekitarnya sebagai seseorang yang menyenangkan namun lugu - suatu sifat yang tidak cocok untuk menjalankan tugas-tugas kenegaraan. Berdasarkan kehendak [[Louis XI]], kepala pemerintahan Kerajaan diberikan pada kakak perempuannya, Anne, seorang wanita yang sangat pandai dan tajam yang disebut ayahnya sebagai "wanita yang paling tidak gila di Perancis". Anne menjabat sebagai kepala pemerintahan, bersama suaminya Peter II, bangsawan dari [[Bourbon]], hingga tahun 1491.
Charles lahir di Château d'Amboise di [[Perancis]] sebagai satu-satunya anak yang masih hidup dari Raja [[Louis XI]] dan dilahirkan dari rahim istri keduanya Charlotte dari Savoy. Charles dinobatkan sebagai Raja pada tanggal 30 Agustus 1483 pada usia 13 tahun. Kesehatannya tidak kuat dan ia dikenal oleh orang-orang di sekitarnya sebagai seseorang yang menyenangkan namun lugu - suatu sifat yang tidak cocok untuk menjalankan tugas-tugas kenegaraan. Berdasarkan kehendak [[Louis XI]], kepala pemerintahan Kerajaan diberikan pada kakak perempuannya, Anne, seorang wanita yang sangat pandai dan tajam yang disebut ayahnya sebagai "wanita yang paling tidak gila di [[Perancis]]". Anne menjabat sebagai kepala pemerintahan, bersama suaminya Peter II, bangsawan dari [[Bourbon]], hingga tahun 1491.


In accordance with Louis XI's wishes, the regency of the Kingdom was granted to Charles' elder sister, Anne, a formidably intelligent and shrewd woman described by her father as "the least insane woman in France." She would rule as regent, together with her husband Peter II, Duke of Bourbon, until 1491.

Revisi per 12 Januari 2008 02.16

Raja Perancis Charles VIII, dijuluki Charles Yang Ramah (Bahasa Perancis: l'Affable; 30 June 1470 – 7 April 1498), memerintah Perancis dari tahun 1483 hingga wafat. Charles VIII adalah seorang anggota Keluarga Valois. Ia memulai Perang Perancis-Italia yang panjang yang memberi warna paruh pertama abad ke-16.

Charles lahir di Château d'Amboise di Perancis sebagai satu-satunya anak yang masih hidup dari Raja Louis XI dan dilahirkan dari rahim istri keduanya Charlotte dari Savoy. Charles dinobatkan sebagai Raja pada tanggal 30 Agustus 1483 pada usia 13 tahun. Kesehatannya tidak kuat dan ia dikenal oleh orang-orang di sekitarnya sebagai seseorang yang menyenangkan namun lugu - suatu sifat yang tidak cocok untuk menjalankan tugas-tugas kenegaraan. Berdasarkan kehendak Louis XI, kepala pemerintahan Kerajaan diberikan pada kakak perempuannya, Anne, seorang wanita yang sangat pandai dan tajam yang disebut ayahnya sebagai "wanita yang paling tidak gila di Perancis". Anne menjabat sebagai kepala pemerintahan, bersama suaminya Peter II, bangsawan dari Bourbon, hingga tahun 1491.