Gianni Agnelli
Tampilan
Giovanni Agnelli | |
---|---|
Senator Italia | |
Masa jabatan 1 Juni 1991 – 24 Januari 2003 | |
Daerah pemilihan | Appointed by Italian Head of State |
Informasi pribadi | |
Lahir | Turin, Italia | 12 Maret 1921
Meninggal | 24 Januari 2003 Turin, Italia | (umur 81)
Kebangsaan | Italia |
Suami/istri | Marella Caracciolo di Castagneto |
Orang tua |
|
Almamater | Universitas Turin |
Pekerjaan | Pengusaha |
Penghargaan
| |
Sunting kotak info • L • B |
Giovanni Agnelli (lebih dikenal dengan nama Gianni Agnelli, lahir 12 Maret 1921 – meninggal dunia 24 Januari 2003) merupakan seorang pengusaha asal Italia. Ia sempat menjadi CEO dari FIAT Group dari tahun 1966 sampai tahun 2003. Agnelli juga merupakan salah satu orang yang berhasil memasukkan Ferrari kedalam kerajaan bisnis FIAT di akhir 1980-an.
Agnelli meninggal dunia pada 24 Januari 2003. Sebagai tanda penghormatan, tim Scuderia Ferrari kemudian mengabadikan namanya sebagai nama untuk mobil F1 mereka pada tahun 2003, F2003-GA.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Gianni Agnelli Diarsipkan 2011-06-04 di Wayback Machine. Tribute page
- gianniagnelli.it Diarsipkan 2018-10-20 di Wayback Machine. Tribute page (Italia)
- Obituary: Gianni Agnelli dead at 81 Diarsipkan 2016-03-13 di Wayback Machine. From United Press International
- Home page for FIAT Diarsipkan 2011-02-10 di Wayback Machine.