We Can't Change the World. But, We Wanna Build a School in Cambodia.

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
We Can't Change the World. But, We Wanna Build a School in Cambodia.
Poster promosi
SutradaraKenta Fukasaku
Ditulis olehKota Hada (buku)
PemeranOsamu Mukai
Tori Matsuzaka
Tasuku Emoto
Masataka Kubota
Eri Murakawa
Tanggal rilis
23 September 2011
Durasi126 menit
NegaraJepang Jepang
BahasaJepang

We Can't Change the World. But, We Wanna Build a School in Cambodia. (僕たちは世界を変えることができない。 But, We Wanna Build a School in Cambodia.) adalah sebuah film drama Jepang tahun 2011 yang menceritakan kisah tentang budaya di Phnom Penh, Kamboja. Film yang disutradarai oleh Kenta Fukasaku ini pemainnya antara lain adalah Osamu Mukai, Tori Matsuzaka, Tasuku Emoto, Masataka Kubota, dan Eri Murakawa.[1][2]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]