Lompat ke isi

Si Cantik dan Si Buruk Rupa: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'thumb|Ilustrasi untuk ''Si Cantik dan Buruk Rupa'' karya [[Walter Crane.]] "'''Si Cantik dan Buruk Rupa'''" ({{lang-fr|'''La Belle et la B...'
Tag: tanpa kategori [ * ]
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 15 April 2015 07.16

Ilustrasi untuk Si Cantik dan Buruk Rupa karya Walter Crane.

"Si Cantik dan Buruk Rupa" (bahasa Prancis: La Belle et la Bête) adalah sebuah dongeng tradisional yang ditulis oleh novelis Perancis Jeanne-Marie Leprince de Beaumont dan diterbitkan pada 1756.

Varian dari kisah tersebut dikenal di seluruh Eropa.[1] Contohnya di Perancis, Zémire et Azor adalah sebuah versi opera dari cerita tersebut, yang ditulis oleh Marmontel dan dikomposisikan oleh Grétry pada 1771, yang meraih kesuksesan sampai abad ke-19;[2] karya tersebut berdasarkan pada versi kedua dari kisah tersebut. Amour pour amour, karya Nivelle de la Chaussée, adalah sebuah permainan panggung 1742 yang berdasarkan pada versi Gabrielle-Suzanne Barbot de Villeneuve.

Referensi

  1. ^ Heidi Anne Heiner, "Tales Similar to Beauty and the Beast"
  2. ^ Thomas, Downing. Aesthetics of Opera in the Ancien Régime, 1647–1785. Cambridge: Cambridge UP, 2002.

Pranala luar