Raymond Goethals

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Raymond Goethals
Raymond Goethals pada tahun 1977
Informasi pribadi
Tanggal lahir 7 October 1921
Tempat lahir Vorst, Belgia
Tanggal meninggal 6 Desember 2004(2004-12-06) (umur 83)
Tempat meninggal Brussel, Belgia
Tinggi 1,79 m (5 ft 10+12 in)
Posisi bermain Penjaga gawang
Karier junior
1933–1939 Daring Club Bruxelles
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1940–1947 Daring Club Bruxelles
1947–1948 Racing Club Brussels
1948–1952 RFC Hannutois
1952–1957 AS Renaisiènne
Kepelatihan
1957–1958 RFC Hannutois
1958–1959 Stade Waremmien
1959–1966 Sint-Truiden
1966–1968 Belgia (asisten)
1968–1976 Belgia
1976–1979 Anderlecht
1979–1980 Bordeaux
1980–1981 São Paulo
1981–1984 Standard Liège
1984–1985 Vitória Guimarães
1985–1987 Racing Jet Brussels
1988–1989 Anderlecht
1989–1990 Bordeaux
1990–1993 Marseille
1995 Anderlecht
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Raymond Goethals (pelafalan dalam bahasa Belanda: [ˈrɛmɔ̃ ˈɣutɑls]; 7 September 1921 – 6 November 2004) adalah seorang pelatih sepak bola Belgia yang membawa Marseille untuk meraih gelar Liga Champions UEFA pada tahun 1993, menjadi pelatih pertama yang memenangkan kompetisi ini bersama klub Prancis.

Terkadang ia dijuluki "Raymond-la-science" ("Raymond-the-Science"), "le sorcier" atau "le magicien" ("Sang Penyihir"), Goethals dikenal dengan cara berbicaranya yang terus terang, kebiasaan salah mengucapkan nama pemain dan aksen Brussel yang khas. Dia adalah seorang perokok berat.

Gelar[sunting | sunting sumber]

Klub[sunting | sunting sumber]

Anderlecht
Standard Liège
Marseille

Internasional[sunting | sunting sumber]

Belgia

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Albo "Panchina d'Oro"" (dalam bahasa Italian). Alleniamo.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 July 2011. Diakses tanggal 25 April 2016. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]