Hubungan Israel dengan Timor Leste

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hubungan Timor Leste-Israel
Peta memperlihatkan lokasiEast Timor and Israel

Timor Leste

Israel

Timor Leste mengakui Israel pada Agustus 2002.[1] Israel diwakili di Timor Leste melalui kedubesnya di Singapura.[2] Presiden Timor Leste, Jose Ramos Horta, mengunjungi Israel pada 2011.[3] Ia juga memberikan ceramah kepada para murid di Universitas Ibrani Yerusalem.[4]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "International recognition of Israel". 
  2. ^ "Israel's diplomatic missions abroad". 
  3. ^ "Reflections on a visit to Israel-Palestine". 
  4. ^ "EAST TIMOR PRESIDENT SEEKS AGRICULTURAL, SECURITY SUPPORT".