Woman of Fire '82

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
The Woman of Fire '82
Poster
Nama lain
Hangul'82
Hanja'82
Alih Aksara yang DisempurnakanHwanyeo 82
McCune–ReischauerHwanyŏ 82
SutradaraKim Ki-young[1]
ProduserJeong Do-hwan
Ditulis olehKim Ki-young
PemeranKim Ji-mee
Na Young-hee
Penata musikHan Sang-ki
SinematograferJung Il-sung
PenyuntingHyeon Dong-chun
DistributorKuk Dong
Seki Trading Co.
Shin Han Art Films Co., Ltd.
Tanggal rilis
  • 26 Juni 1982 (1982-06-26)
Durasi115 menit
NegaraKorea Selatan
BahasaKorea

The Woman of Fire '82 (Hangul화녀'82; RRHwanyeo '82) adalah film Korea Selatan tahun 1982 yang ditulis dan disutradarai oleh Kim Ki-young. Film ini merupakan film ketiga dari trilogi Housemaid Kim.

Aur[sunting | sunting sumber]

Merupakan variasi dari karya klasik Kim The Housemaid (1960). Kehidupan seorang komposer dan istrinya yang bertani ayam terlempat ke dalam kekacauan ketika seorang wanita muda datang untuk bekerja sebagai pembantu.[1]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c "Hwa-nyuh of '82 (Hwanyeo '82) (1982)" (dalam bahasa Korea). Korean Movie Database (KMDb). Diakses tanggal 2021-07-05. 

Bibliografi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]