Rumpun bahasa Huastek

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rumpun bahasa
Hustek
PersebaranVeracruz, San Luis Potosí
Penggolongan bahasa
Kode bahasa
Glottologhuas1241
 Portal Bahasa
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B • PW
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini


Rumpun bahasa Hustek dari Meksiko adalah cabang paling beragam dari rumpun bahasa Maya. Mereka adalah bahasa Hustek dan bahasa Chikomuseltek.

Bahasa Hustek dipakai di negara-negara bagian Veracruz dan San Luis Potosí, Meksiko oleh sekitar 110,000 orang.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Gordon, Raymond G., Jr. (ed.). Ethnologue (2005).