Rosenborg B.K.

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Rosenborg BK)
Rosenborg
Rosenborg BK logo
Nama lengkapRosenborg Ballklub
JulukanTroillongan
("Troll"))
Berdiri19 Mei 1917; 106 tahun lalu (1917-05-19) sebagai Odd
StadionLerkendal Stadion
Trondheim
(Kapasitas: 21,405)
PemilikIvar Koteng
Pelatih kepalaKåre Ingebrigtsen
LigaEliteserien
2023ke-9
Kelompok suporterKjernen
Kostum kandang
Kostum tandang

Rosenborg Ballklub (dibaca [ruːsənˈbɔrj]; atau RBK) adalah nama tim sepak bola Norwegia. Yang bermarkas di Stadion Lerkendal, Trondheim. Tim ini didirikan tahun 1917.

Staff kepelatihan[sunting | sunting sumber]

Pelatih kepala Kåre Ingebrigtsen
Asisten Pelatih Erik Hoftun
Asisten Pelatih Hugo Carlos Pereira
Pelatih Kiper Jørn Jamtfall
Pelatih Kebugaran Geir Håvard Hjelde
Pelatih Tim Cadangan Trond Henriksen

Staff Adminstratif[sunting | sunting sumber]

Pemilik Ivar Koteng
Manajer Tim Tove Moe Dyrhaug
Direktur Olahraga Stig Inge Bjørnebye

Titel[sunting | sunting sumber]

Tippeligaen:[1][2][3]

Juara (23): 1967, 1969, 1971, 1985, 1988, 1990, 1992, 1993, 1994, 1995, 1996, 1997, 1998, 1999, 2000, 2001, 2002, 2003, 2004, 2006, 2009, 2010, 2015, 2016
Runners-up (5): 1968, 1970, 1973, 1989, 1991

Piala Norwegia:[4]

Juara (10): 1960, 1964, 1971, 1988, 1990, 1992, 1995, 1999, 2003, 2015, 2016
Runners-up (5): 1967, 1972, 1973, 1991, 1998

Piala Super Norwegia:[5]

Juara (1): 2010

Piala Intertoto:[6]

Juara bersama Braga (1): 2008[7]|group=note}}

La Manga Cup:

Juara (3): 1999, 2001, 2003

Pelatih[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Svardal (2007): 262–264
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama s09
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama s10
  4. ^ Svardal (2007): 264–265
  5. ^ "Rosenborg overlegne i superfinalen". Verdens Gang (dalam bahasa Norwegian). 7 March 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-04-27. Diakses tanggal 27 April 2011. 
  6. ^ "2008: Stuttgart have last word". Union of European Football Associations. 1 August 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-04-15. Diakses tanggal 15 April 2011. 
  7. ^ "The UEFA Intertoto Cup: Past Winners". Union of European Football Associations. 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-17. Diakses tanggal 17 July 2011. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]