Provinsi Podlasie

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infotaula de geografia políticaProvinsi Podlasie
provinsi di Polandia
Województwo podlaskie (pl)
Bendera Provinsi Podlasie Lambang Provinsi Podlasie
flag of Podlaskie Voivodeship (en) coat of arms of Podlaskie Voivodeship (en)

Dinamakan berdasarkanPodlachia
Tempat
<mapframe>: Judul "Poland/Podlachian.map .map" bukan merupakan halaman data peta yang sah
categoria:Articles mancats de coordenades
Negara berdaulatPolandia

NegaraPolandia
Ibu kotaBiałystok
Pembagian administratif
Penduduk
Total1.193.348  (2014 )
Bahasa resmiPolandia, Lituania dan Belarus
Geografi
Luas wilayah20.180 km² [convert: unit tak dikenal]
Berbatasan dengan
Sejarah
Pembuatan1999
Organisasi politik
• Voivodes of Podlaskie Voivodeship (en) Bohdan Paszkowski (en)
Informasi tambahan
Zona waktu
ISO 3166-2PL-20 dan PL-PD
Kode NUTSPL84
Lain-lain

Situs webLaman resmi
Lambang (Cap mohor) Provinsi Podlasie

Provinsi Podlaskie (bahasa Polandia: Województwo podlaskie) adalah sebuah provinsi Polandia dengan ibu kota Białystok. Daerah ini dihuni oleh minoritas Belarus yang tinggal di Polandia.

Pembagian administratif[sunting | sunting sumber]

Provinsi Podlasie dibagi menjadi 14 kabupaten (Powiat) dan tiga kotamadya. Provinsi ini memiliki penduduk sebesar 1.187.587 jiwa (2016). Wilayah provinsi ini adalah 20.187 km².

Kotamadya[sunting | sunting sumber]

  1. Białystok
  2. Łomża
  3. Suwałki

Kabupaten[sunting | sunting sumber]

  1. Augustów
  2. Białystok
  3. Bielsk Podlaski
  4. Grajewo
  5. Hajnówka
  1. Kolno
  2. Łomża
  3. Mońki
  4. Sejny
  5. Siemiatycze
  1. Sokółka
  2. Suwałki
  3. Wysokie Mazowieckie
  4. Zambrów

Kota-kota besar[sunting | sunting sumber]

Provinsi Podlasie contains 40 cities and towns. These are listed below in descending order of population (according to official figures for 2006[1] ):

  1. Białystok (295,210)
  2. Suwałki (69,234)
  3. Łomża (63,572)
  4. Augustów (30,054)
  5. Bielsk Podlaski (26,876)
  6. Zambrów (22,700)
  7. Grajewo (22,651)
  8. Hajnówka (22,072)
  9. Sokółka (18,888)
  10. Łapy (16,583)
  11. Siemiatycze (15,169)
  12. Kolno (10,751)
  13. Mońki (10,455)
  14. Czarna Białostocka (9,596)
  15. Wysokie Mazowieckie (9,257)
  16. Wasilków (8,967)
  17. Dąbrowa Białostocka (6,147)
  18. Sejny (5,934)
  19. Choroszcz (5,416)
  20. Ciechanowiec (4,898)
  1. Supraśl (4,578)
  2. Brańsk (3,794)
  3. Szczuczyn (3,564)
  4. Michałowo (3,343)
  5. Knyszyn (2,835)
  6. Krynki (2,709)
  7. Czyżew (2,670)
  8. Lipsk (2,498)
  9. Stawiski (2,442)
  10. Zabłudów (2,400)
  11. Szepietowo (c. 2,400)
  12. Suchowola (2,243)
  13. Drohiczyn (2,086)
  14. Nowogród (2,014)
  15. Goniądz (1,910)
  16. Jedwabne (1,901)
  17. Tykocin (1,893)
  18. Rajgród (1,673)
  19. Kleszczele (1,432)
  20. Suraż (982)

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Provinsi Białystok 1921-1939
Provinsi Białystok 1975-1999

Garis Curzon sebenarnya menentukan daerah ini berada di sebelah timur Polandia dan merupakan bagian dari Belarus. Maka pada tahun 1939 dengan pakta Ribbentrop-Molotov, Uni Soviet mencaplok daerah ini.

Tetapi pada tahun 1945 daerah ini dikembalikan kepada Polandia sebagai ganti daerah sekitar Lvov yang dicaplok Uni Soviet dan dimasukkan sebagai wilayah Ukraina.

Provinsi Podlasie berdiri pada tanggal 1 Januari 1999, sebagai hasil reformasi pemerintah daerah Polandia yang disahkan pada tahun 1998.

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Central Statistical Office (GUS) Population: Size and Structure by Administrative Division" (dalam bahasa bahasa Polandia). 2007-12-31.