Lompat ke isi

Perdida (film 2019)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Perdida
SutradaraJorge Michel Grau
Ditulis olehAnton Goenechea
Berdasarkan
La cara oculta
oleh Andrés Baiz
Pemeran
SinematograferSantiago Sanchez
PenyuntingJorge Macaya
Perusahaan
produksi
Dynamo
Tanggal rilis
[1]
NegaraMeksiko
BahasaSpanyol

Perdida adalah sebuah film drama Meksiko tahun 2019 garapan Jorge Michel Grau.[2] Film tersebut adalah adaptasi dari film Kolombia tahun 2011 La cara oculta garapan Andrés Baiz,[3] dan film tersebut ditayangkan di edisi ketujuh belas dari Festival Film Internasional Morelia sebagai bagian dari sesi National Authors and Releases.[2] Film tersebut menampilkan Paulina Dávila, dan José María de Tavira.[4]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Manuel, Celina. "Perdida, de Jorge Michel Grau tuvo su estreno nacional en el 17° FICM". Morelia International Film Festival (dalam bahasa Spanish). Diakses tanggal 30 November 2019. 
  2. ^ a b Villanueva, Patricia. "Paulina Dávila estuvo en aislamiento para filme de "Perdida"". The Herald Mexico (dalam bahasa Spanish). Diakses tanggal 30 November 2019. [pranala nonaktif permanen]
  3. ^ "Perdida: Jorge Michel Grau y el búnker de un remake". sectorcine.com (dalam bahasa Spanish). Diakses tanggal 30 November 2019. 
  4. ^ "Dávila, sin comer y en el búnker". El Universal (dalam bahasa Spanish). Diakses tanggal 30 November 2019. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]