Pavel Andreyevich Mironov

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pavel Andreyevich Mironov
Nama asliПавел Андреевич Миронов
Lahir12 Desember 1919
Desa Russkiye Sarsazy, Uyezd Chistopolsky, Kegubernuran Kazan, Kekaisaran Rusia
Meninggal26 April 1945(1945-04-26) (umur 25)
barat laut Brno, Moravia Selatan, Cekoslowakia
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabangTentara Merah
Lama dinas1939–1945
PangkatLetnan junior
Perang/pertempuranPerang Dunia II
PenghargaanPahlawan Uni Soviet
Ordo Lenin Ordo Perang Patriotik kelas 2

Pavel Andreyevich Mironov (bahasa Rusia: Павел Андреевич Миронов; 12 Desember 1919 – 26 April 1945) adalah seorang letnan junior Tentara Merah dan Pahlawan Uni Soviet anumerta. Mironov dianugerahi gelar Pahlawan Uni Soviet dan Ordo Lenin atas jasanya pada Serangan Bratislava-Brno.[1][2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Kargopoltsev, Sergei. "Миронов Павел Андреевич" [Pavel Andreyevich Mironov]. www.warheroes.ru (dalam bahasa Russian). Diakses tanggal 2015-11-14. 
  2. ^ Shkadov, I. (1988). Герои Советского Союза. Т. 2: Любовь - Ящук [Heroes of the Soviet Union] (dalam bahasa Rusia). 2. Voenizdat. ISBN 9785203005366.