Assalamualaikum Calon Imam (musim 2)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Assalamualaikum Calon Imam Season Two
Poster utama resmi
Genre
PembuatViu
BerdasarkanAssalamualaikum Calon Imam
oleh Ima Madaniah
Ditulis oleh
  • Evelyn Afnilia
  • Alii Farighi
SutradaraIndra Gunawan
Pemeran
Negara asal Indonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim2
Jmlh. episode10 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutif
  • Varun Mehta
  • Sahana Kamath
ProduserAmbiary
Lokasi produksi Indonesia
SinematografiMandella Majid
PenyuntingAndhy Pulung
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi47—50 menit
Rumah produksiPrized Productions
DistributorViu
Rilis asli
Jaringan
Rilis1 April –
27 April 2022
Acara terkait
Assalamualaikum Calon Imam

Assalamualaikum Calon Imam Season Two adalah serial web Indonesia tahun 2022 yang ditayangkan di Viu. Serial yang merupakan sekuel dari serial tahun 2018, Assalamualaikum Calon Imam ini diproduksi oleh Prized Productions dan dibintangi oleh Miller Khan, Mentari de Marelle, Kezia Aletheia, serta Rizky Alatas. Serial ini ditayangkan perdana pada 1 April 2022.[1]

Sinopsis[sunting | sunting sumber]

Setelah menikah dan dikaruniai seorang anak, Alif dan Fisya mulai diuji dalam kehidupan rumah tangga dan pekerjaan mereka. Di sisi lain, Salsya berusaha menemukan kekuatan dalam menjalani kehidupan baru.

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Utama[sunting | sunting sumber]

Pemeran Peran
Miller Khan Alif Syabani Alexis
Mentari de Marelle Nafisya Kayla Akbar
Kezia Aletheia Salsya Sabila Akbar
Rizky Alatas Chandra Lazuardi
Marthino Lio Surya
Indah Kusuma Sarah Devina Azhari
Roy Sungkono Dewo

Berulang[sunting | sunting sumber]

Pemeran Peran
Al Ghokan Fatih
Fergie Brittany Rachel
Dwi Surya Kahfa
Devid Efrata Departemen SDM
Devi Apriliani Suster Naura

Bintang tamu[sunting | sunting sumber]

Pemeran Peran Episode
Devi Yuliani Anggy 1
Puji Sofian Nenek 1, 2, 4
Gegen Tan Calon pembantu 2
Novyyani Rahmadhan
Clara Agustina
Dina Merri Salim
Ira Ilva Sari Nayla 2, 3, 10
Putra Dinata Jiad 3, 9, 10
Joko Stanley Dewan 4, 8, 10
Dahyar Salla
Iwan Surya
Alex Johnson
Tasman Taher Dokter Habibi 4, 9, 10
Raditz Kazama Hadi 5, 7
Tania Avrillia Lala 7, 8

Produksi[sunting | sunting sumber]

Seri ini memulai proses produksi pada 24 Maret 2021.[2] Beberapa tokoh yang baru mulai ikut berperan di musim kedua ini adalah Rizky Alatas, Indahkus, Roy Sungkono, dan Marthino Lio.[3]

Penayangan[sunting | sunting sumber]

Seri ini dijadwalkan untuk tayang perdana di Viu pada hari Jumat, 1 April 2022.[4]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Ayu, Salpi. "Sinopsis Assalamualaikum Calon Imam Season 2". Viu. Diakses tanggal 10 Maret 2022. 
  2. ^ Ayu, Salpi. "Viu Original Assalamualaikum Calon Imam Season 2 Mulai Diproduksi". Viu. Diakses tanggal 10 Maret 2022. 
  3. ^ Marvela, ed. (13 Februari 2022). "Assalamualaikum Calon Imam 2 Tayang di Bulan Ramadan, Ini Perubahan 4 Tokohnya". Tempo.co. Diakses tanggal 10 Maret 2022. 
  4. ^ Mario, Vincentius (5 Maret 2022). Dian Maharani, ed. "Serial Assalamualaikum Calon Imam 2 Siap Hangatkan Suasana Ramadhan Tahun Ini". Kompas.com. Diakses tanggal 10 Maret 2022. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]