Lompat ke isi

Masjid Fethi Ioannina: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi '{{Infobox religious building | name = Masjid Fethiye<br>''Φετιχιέ Τζαμί'' | image = Fethiye Mosque and Ali Pasha's Tomb.jpg | image_size = 265px | caption = | religious_affiliation = IslamSunni | location = Ioannina | province = Epirus | country = {{flag|Yunani}} | established = 1430 | architect = | architecture_type = Masjid | architecture_style = Turki | dome_quantity = 1 | minaret_quantity = 1 | website = }} '''...'
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 13 Januari 2023 01.04

Masjid Fethiye
Φετιχιέ Τζαμί
Agama
AfiliasiIslamSunni
ProvinsiEpirus
Lokasi
LokasiIoannina
Negara Yunani
Arsitektur
TipeMasjid
Gaya arsitekturTurki
Didirikan1430
Spesifikasi
Kubah1
Menara1

Masjid Fethiye (bahasa Yunani: Φετιχιέ Τζαμί) (bahasa Turki: Fethiye Camii) atau yang lebih dikenal dengan Masjid Penaklukan adalah sebuah masjid bersejarah peninggalan Kesultanan Utsmaniyah yang berada di kota Ioannina, Provinsi Epirus, Yunani. Masjid ini dibangun di bekas kastel bagian dalam kota setelah penaklukan Utsmaniyah atas Ioannina pada tahun 1430, dekat reruntuhan gereja Bizantium awal abad ke-13.[1]

Awalnya masjid ini hanya berupa bangunan kayu sederhana, kemudian pada tahun 1611 diganti dengan bangunan batu. Masjid ini direnovasi secara ekstensif pada tahun 1795 oleh Ali Pasha, yang menjadikannya sebagai masjid utama istananya. Makam Ali Pasha dan keluarganya sendiri terletak di halaman depan masjid.[2]

Referensi

  1. ^ Ioannides, Marinos; Fink, Eleanor; Cantoni, Lorenzo; Champion, Erik (2021-04-13). Digital Heritage. Progress in Cultural Heritage: Documentation, Preservation, and Protection: 8th International Conference, EuroMed 2020, Virtual Event, November 2–5, 2020, Revised Selected Papers (dalam bahasa Inggris). Springer Nature. ISBN 978-3-030-73043-7. 
  2. ^ "Klepht". www.hellenicaworld.com. Diakses tanggal 2022-05-09. 

Pranala luar