Lompat ke isi

Toko konsinyasi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Toko Konsinyasi yang menyewakan rak agar para pedagang lain dapat menjajakan barangnya.

Toko Konsinyasi, adalah transformasi dari pasar loak; toko ini menyediakan banyak kotak transparan di sebuah lokasi kecil bagi orang untuk menyewa dan menjual produk-produk para penyewa. Mereka juga dapat memakai kotak sebagai ruang pamer dan display produk atau karya seni di sana. Toko semacam ini berasal dari Jepang dan penyebaran konsep di Hong Kong, Taiwan dan Macau antara 2000-2005.

Toko serupa di Singapore dengan misalnya Outpost, Hako, InQBox, dan juga di Akihabara, Tokyo, Jepang.

Referensi[sunting | sunting sumber]