Stuart Holmes

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Stuart Holmes
Holmes pada sekitar tahun 1923
LahirJoseph Liebchen
(1884-03-10)10 Maret 1884
Chicago, Illinois, Amerika Serikat
Meninggal29 Desember 1971(1971-12-29) (umur 87)
Hollywood, California, Amerika Serikat
Nama lainStewart Holmes
PekerjaanPemeran, pemahat
Tahun aktif1909–1964
Suami/istri
Blanche Maynard
(m. 1916; kematiannya 1971)
IMDB: nm0392059 Allocine: 4097 Allmovie: p33006 AFI: 143033
Find a Grave: 81548106
Stuart Holmes dan Theda Bara dalam Her Double Life (1916)

Stuart Holmes (nama lahir Joseph Liebchen; 10 Maret 1884 – 29 Desember 1971) adalah seorang pemeran dan pemahat asal Amerika Serikat yang berkarir sepanjang tujuh dasawarsa. Ia tampil dalam sekitar 450 film antara 1909 dan 1964, terkadang disebut sebagai Stewart Holmes.

Motion Picture News, 1919

Filmografi pilihan[sunting | sunting sumber]

Stuart Holmes pada sekitar tahun 1919

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]