Lompat ke isi

Limping

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Limping adalah kue yang biasanya di temui di dalam masyarakat Banjar, pembuatannya sangat sederhana hanya menggunakan gandum, gula dan sedikit garam, dan kalau menginginkan kue yang berbau harum bisa menggunakan alas daun pisang.

Referensi[sunting | sunting sumber]