Lompat ke isi

Komuni bayi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Komuni bayi, juga disebut sebagai paedokomuni, merujuk kepada praktek memberikan Perjamuan Kudus, biasanya dalam bentuk anggur tahbisan dengan roti tahbisan, kepada anak-anak muda. Praktek tersebut merupakan standar dalam Gereja Ortodoks Timur dan Gereja Katolik Timur.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]