Berita Hiburan Beijing

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Berita Hiburan Beijing
TipeKoran harian
PenerbitGrup Harian Beijing
Didirikan4 Januari 1981
Pandangan politikKomunisme, Sosialisme dengan karakteristik Tiongkok
BahasaAksara Han (sederhana)
Berhenti publikasi1 Januari 2018

Berita Hiburan Beijing (diterjemahkan dalam bahasa Inggris menjadi Beijing Star Daily[1]) merupakan koran komprehensif yang diterbitkan oleh Harian Beijing. Sebelumnya koran ini bernama "Berita Drama dan Film" yang didirikan oleh Asosiasi Sastra dan Seni Beijing pada 4 Januari 1981. Oplahnya 200.000 dan pendapatan iklan tahunan sebesar 1 juta yuan.[2] Pada 9 Oktober 2000, surat kabar ini dikelola bersama dengan Pusat Seni Televisi Tiongkok Asia. Pada 9 April 2001, Berita Hiburan Beijing hanya diterbitkan dari hari Rabu hingga Jumat,[3] sejak 9 April 2002 baru secara resmi menjadi koran harian.[4] Pada November 2004, diambil alih oleh Grup Harian Beijing.[5]

Pada 27 November 2007, Berita Hiburan Beijing dibagikan secara gratis di semua stasiun Beijing Subway.[6] Pada 1 Januari 2018, "Berita Hiburan Beijing" resmi ditutup.[7]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Dali L. Yang (2004). Remaking the Chinese Leviathan: Market Transition and the Politics of Governance in China. Stanford University Press. hlm. 319–. ISBN 978-0-8047-5493-4. 
  2. ^ 黄升民; 周艳 (2003). 中国传媒市场大变局. 中信出版社. hlm. 210–. 
  3. ^ "信报扛起娱乐旗 冷眼旁观《戏剧电影周刊》". 新浪网. 2003年09月04日. 
  4. ^ 乔东亮; 张志林; 刘益 (2007). "十五"首都出版产业发展状况研究. 中国人民大学出版社. hlm. 9. 
  5. ^ 中国记者(第1-12 期). 新华出版社. 2008. hlm. 49. 
  6. ^ "《北京娱乐信报》转型为免费地铁报". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-23. Diakses tanggal 2009-01-29. 
  7. ^ "《北京娱乐信报》将于明年1月1日休刊(图)". Diakses tanggal 2017-12-29.