Australia Terbuka 2024 (bulu tangkis)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Australia Terbuka 2024
Informasi turnamen
Edisike-33
LevelSuper 500
Jadwal
penyelenggaraan
11–16 Juni 2024
Tempat
penyelenggaraan
Quaycentre
Sydney, Australia
Total hadiahUS$420.000
Lainnya
Situs web resmiAustralia Terbuka
2023 2025

Australia Terbuka 2024 (secara resmi dikenal sebagai SATHIO GROUP Australian Open 2024 untuk alasan sponsor)[1] adalah turnamen bulu tangkis yang diselenggarakan di Quaycentre, Sydney, Australia dari tanggal 11 hingga 16 Juni 2024 dengan total hadiah 420.000 dolar AS.

Weng Hongyang, Beiwen Zhang, Kang Min-hyuk dan Seo Seung-jae, Kim So-yeong dan Kong Hee-yong, serta Feng Yanzhe dan Huang Dongping merupakan juara bertahan dari edisi sebelumnya.

Turnamen[sunting | sunting sumber]

Australia Terbuka 2024 adalah turnamen kelima belas dalam rangkaian seri Tur Dunia BWF 2024 dan termasuk dalam kategori turnamen BWF Grade 2 – Level 4 atau Super 500. Turnamen ini diselenggarakan oleh Badminton Australia di bawah naungan Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) dan merupakan edisi ketiga puluh tiga Australia Terbuka, yang telah dihelat sejak tahun 1989. Sebanyak lima kategori dipertandingkan pada Australia Terbuka 2024: tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran.[2]

Lokasi[sunting | sunting sumber]

Turnamen ini dihelat di Quaycentre, Sydney, Australia. Terdapat empat lapangan yang digunakan untuk menyelenggarakan pertandingan dengan lapangan 1 dilengkapi oleh teknologi Instant Review System (IRS).[1][2]

Jadwal[sunting | sunting sumber]

Turnamen ini diselenggarakan selama enam hari dengan babak kualifikasi berlangsung pada Selasa, 11 Juni 2024 dan babak utama berlangsung dari Selasa, 11 Juni 2024 hingga Minggu, 16 Juni 2024.[1][2] Tiket penonton dijual seharga 60–400 dolar Australia. Selain itu, terdapat pula paket tiket terusan.[3]

Tanggal Waktu Babak Lapangan
Selasa, 11 Juni 09.00 Kualifikasi 4
16.00 Babak pertama[a]
Rabu, 12 Juni 09.00 Babak pertama[b]
Kamis, 13 Juni 12.00 Babak kedua
Jumat, 14 Juni 12.00 Perempat final 3
Sabtu, 15 Juni 12.00 Semifinal 2
Minggu, 16 Juni 13.00 Final 1
Keterangan: Semua waktu dalam Waktu Australia Timur (UTC+10:00)
  1. ^ Seluruh pertandingan babak pertama ganda putra dan ganda putri diselenggarakan pada hari Selasa, kecuali pertandingan yang melibatkan peserta dari babak kualifikasi dan finalis Indonesia Terbuka 2024.
  2. ^ Finalis Indonesia Terbuka 2024 akan mulai bertanding pada hari Rabu, kecuali harus bertanding pada babak kualifikasi. Seluruh pertandingan babak kualifikasi diselenggarakan pada hari Selasa.

Peserta[sunting | sunting sumber]

Penyelenggaraan turnamen terdiri atas babak kualifikasi dan babak utama dengan sistem gugur. Babak utama diikuti maksimal 32 peserta untuk setiap kategori dengan komposisi 28 peserta langsung lolos ke babak utama ditambah 4 peserta dari babak kualifikasi. Babak kualifikasi diadakan jika jumlah peserta yang mendaftar pada suatu kategori lebih dari 32.[2] Penentuan daftar peserta dilakukan berdasarkan peringkat dunia yang dirilis pada 30 April 2024 dan penentuan unggulan dilakukan berdasarkan peringkat dunia yang dirilis pada 4 Juni 2024.[4][5] Pengundian bagan pertandingan dilakukan pada 4 Juni 2024.[6]

Kategori Jumlah peserta
Babak utama Lolos langsung ke babak utama Lolos dari babak kualifikasi
Tunggal putra 32 28 16 → 4
Tunggal putri 32 28 8 → 4
Ganda putra 32 28 8 → 4
Ganda putri 32 28 8 → 4
Ganda campuran 32 28 8 → 4

Perolehan poin[sunting | sunting sumber]

Tabel di bawah ini menunjukkan pembagian poin pada setiap babak turnamen berdasarkan sistem poin BWF untuk turnamen Tur Dunia BWF Super 500.[7]

Juara Finalis 3/4 5/8 9/16 17/32 33/64 65/128
9.200 7.800 6.420 5.040 3.600 2.220 880 430

Hadiah uang[sunting | sunting sumber]

Total hadiah uang untuk turnamen ini adalah 420.000 dolar AS atau sekitar 6,74 miliar rupiah dengan distribusi hadiah uang sesuai peraturan BWF ditunjukkan tabel di bawah ini.[2]

Kategori Juara Finalis Semifinalis Perempat finalis 16 besar
Tunggal $31.500 $15.960 $6.090 $2.520 $1.470
Ganda[a] $33.180 $15.960 $5.880 $3.045 $1.575
  1. ^ Hadiah per pasangan.

Tunggal putra[sunting | sunting sumber]

Unggulan[sunting | sunting sumber]

Final[sunting | sunting sumber]

Semifinal Final
          
 
 
 

Babak utama[sunting | sunting sumber]

Bagian 1[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
1 Indonesia J Christie
India S S M Subramanian
Kanada V Lai
Malaysia Soong J V
7 Jepang K Nishimoto
Tionghoa Taipei Lin C-y
Kanada X Sheng
India K George

Bagian 2[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
4 Indonesia A S Ginting
India R Mariswamy
Tionghoa Taipei Chi Y-j
Vietnam Nguyễn H Đ
6 Tionghoa Taipei Chou T-c
Q4
Tionghoa Taipei Lee C-h
Q3

Bagian 3[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Indonesia A Farhan
India M Manjunath
India Ravi
8 Singapura Loh K Y
India S Verma
Indonesia C A Dwi Wardoyo
Finlandia K Koljonen
3 Malaysia Lee Z J

Bagian 4[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Q1
Israel M Zilberman
Brasil Y Coelho
5 India Prannoy H S
Thailand K Wangcharoen
Vietnam Lê Đ P
Q2
2 Jepang K Naraoka

Babak kualifikasi[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua
          
1 Amerika Serikat E Asuncion
Australia P S Low
India
India A Yeligar
India S Dalal
4 Australia J Schueler
Malaysia Teh J H
Australia K C Teoh
Malaysia K Chok K W
Selandia Baru E Lau
Australia K Richardson
Amerika Serikat L Wang
3 Australia N Tang
Australia J Yu
Australia K M Edison
Australia
Ukraina O Titov
2 Australia R Tang

Keterangan[sunting | sunting sumber]

  • Q = Peserta yang lolos dari babak kualifikasi
  • WC = Peserta yang dipilih lolos langsung ke babak utama
  • PFQ = Dipromosikan dari babak kualifikasi
  • PMD = Dipromosikan ke babak utama
  • PFR = Dipromosikan dari daftar tunggu
  • SWM = Peserta yang ditempatkan pada posisi bagan unggulan untuk menggantikan peserta unggulan yang mengundurkan diri
  • w/o = Lolos ke babak selanjutnya tanpa bertanding
  • r / w/d = Mengundurkan diri

Tunggal putri[sunting | sunting sumber]

Unggulan[sunting | sunting sumber]

Final[sunting | sunting sumber]

Semifinal Final
          
 
 
 

Babak utama[sunting | sunting sumber]

Bagian 1[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
1 Jepang A Yamaguchi
India I F Samiya
Malaysia Letshanaa K
Q1
8 India A Kashyap
Ukraina P Buhrova
Australia K Q Teoh
Q4

Bagian 2[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
3 Tionghoa Taipei Pai Y-p
Tionghoa Taipei Huang Y-h
Tionghoa Taipei
India
India K Mopati
India M Bansod
7 Indonesia E N T Wardoyo
Q3 Australia
Q2 Australia
Amerika Serikat L Lam

Bagian 3[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Tionghoa Taipei Tung C-t
Jerman M Wilson
Tionghoa Taipei
Tionghoa Taipei Chiu P-c
5 Tionghoa Taipei Sung S-y
Australia T Ho
Australia S Tjonadi
Australia
Indonesia K A C Dewi
4 Jerman Y Li

Bagian 4[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Malaysia Wong L C
India A Upadhyaya
Vietnam Vũ T A T
6 Indonesia P K Wardani
India A Chaliha
Peru I L Castillo
Tionghoa Taipei Lee Y-h
2 Jepang A Ohori

Babak kualifikasi[sunting | sunting sumber]

Babak pertama
     
1 Tionghoa Taipei Yu C-h
Australia I S Acharya
Australia Y-Y Lim
Australia L Ma
Australia V Tjonadi
Australia P E Viravong
Australia Y Zhang
2 Ukraina Y Kantemyr

Keterangan[sunting | sunting sumber]

  • Q = Peserta yang lolos dari babak kualifikasi
  • WC = Peserta yang dipilih lolos langsung ke babak utama
  • PFQ = Dipromosikan dari babak kualifikasi
  • PMD = Dipromosikan ke babak utama
  • PFR = Dipromosikan dari daftar tunggu
  • SWM = Peserta yang ditempatkan pada posisi bagan unggulan untuk menggantikan peserta unggulan yang mengundurkan diri
  • w/o = Lolos ke babak selanjutnya tanpa bertanding
  • r / w/d = Mengundurkan diri

Ganda putra[sunting | sunting sumber]

Unggulan[sunting | sunting sumber]

Final[sunting | sunting sumber]

Semifinal Final
          
 

 

 

Babak utama[sunting | sunting sumber]

Bagian 1[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
1 Tiongkok He JT
Tiongkok Ren XY
Q4

Australia
Australia
Australia A Fang
Australia M Su
Australia K M Edison
Australia J Yu


7 Malaysia Kang K X
Malaysia A Tai
Australia B Wang
Australia J Wang

Australia
Australia
Australia K Igawa
Australia K Richardson
Australia S Aroliveettil
Australia E J Biloso

Bagian 2[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
3 Malaysia Choong H J
Malaysia M Haikal
Australia J Yang
Australia F Zhao

Q
Q3 Australia
Australia
Q2


5 Malaysia N M Azriyn A
Malaysia Tan W K
Australia T Elbert
Australia H Tang


Selandia Baru A Jeffrey
Selandia Baru D Soedjasa
Australia R Hidayat
Australia F W Putra

Bagian 3[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Malaysia K Chok K W
Malaysia A Kok Y T
Q1


Tionghoa Taipei Chen Z-r
Tionghoa Taipei Lin Y-c
8 Thailand P Thongkham
Thailand W Thongkham


Australia Ooi Y H
Inggris S Stallwood
Australia P Halim
Australia L Kurniawan


Australia H L Chin
Australia Z Q Fu
4 Malaysia J Arif
Malaysia Yap R K

Bagian 4[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Australia A Srinivas
Australia Ep Stephen Sam
Australia B Halim
Australia F Kurniawan
Australia
Australia
Australia
Australia
Australia K Z H Choo
Australia M C Lim
6 Australia P Kusumawardana
Australia A Ramadiansyah
Australia
Australia

Australia B L-C Kwok
Australia M S Y Lim
Australia T-Y Kuo
Korea Selatan Lee J-s


Australia L Defolky
Australia R Tang
2 Indonesia M Ahsan
Indonesia H Setiawan

Babak kualifikasi[sunting | sunting sumber]

Babak pertama
     
1 Australia P S Low
Australia T Wong

India R Abhimanyu
India A Nandal

Australia M Tam
Australia Z Zhou
Australia A Nirmal
Australia Em Stephen Sam

2 Australia K M Chan
Australia R Rajkumar

Keterangan[sunting | sunting sumber]

  • Q = Peserta yang lolos dari babak kualifikasi
  • WC = Peserta yang dipilih lolos langsung ke babak utama
  • PFQ = Dipromosikan dari babak kualifikasi
  • PMD = Dipromosikan ke babak utama
  • PFR = Dipromosikan dari daftar tunggu
  • SWM = Peserta yang ditempatkan pada posisi bagan unggulan untuk menggantikan peserta unggulan yang mengundurkan diri
  • w/o = Lolos ke babak selanjutnya tanpa bertanding
  • r / w/d = Mengundurkan diri

Ganda putri[sunting | sunting sumber]

Unggulan[sunting | sunting sumber]

Final[sunting | sunting sumber]

Semifinal Final
          
 

 

 

Babak utama[sunting | sunting sumber]

Bagian 1[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
1 Jepang N Matsuyama
Jepang C Shida
Australia S Kurniawan
Australia Poon L Y


8 Denmark J Finne-Ipsen
Denmark M Surrow

Tionghoa Taipei Chiu P-c
Tionghoa Taipei Tung C-t
Australia K Ea
Australia G Somerville

Bagian 2[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
3 Hong Kong Yeung N T
Hong Kong Yeung P L
Malaysia Lai P J
Malaysia Lim C S


7 India R Panda
India S Panda

Australia Yu C
Australia Y Zhang
Ukraina P Buhrova
Ukraina Y Kantemyr

Bagian 3[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
India H Rout
India S Swain
Australia D Nugroho
Australia K Q Teoh

6 Tionghoa Taipei Sung S-y
Tionghoa Taipei Yu C-h

Australia
Australia
Australia K Lew
Australia Y-Y Lim
4 Australia S Mapasa
Australia A Yu

Bagian 4[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Australia S Tjonadi
Australia V Tjonadi
Australia R Bairy
Australia A Bijomon
Australia
Australia
5 Jepang R Hirokami
Jepang Y Kato


Australia P Kustiadi
Australia N Shimizu
2 Indonesia F D Kusuma
Indonesia A C Pratiwi

Keterangan[sunting | sunting sumber]

  • Q = Peserta yang lolos dari babak kualifikasi
  • WC = Peserta yang dipilih lolos langsung ke babak utama
  • PFQ = Dipromosikan dari babak kualifikasi
  • PMD = Dipromosikan ke babak utama
  • PFR = Dipromosikan dari daftar tunggu
  • SWM = Peserta yang ditempatkan pada posisi bagan unggulan untuk menggantikan peserta unggulan yang mengundurkan diri
  • w/o = Lolos ke babak selanjutnya tanpa bertanding
  • r / w/d = Mengundurkan diri

Ganda campuran[sunting | sunting sumber]

Unggulan[sunting | sunting sumber]

Final[sunting | sunting sumber]

Semifinal Final
          
 

 

 

Babak utama[sunting | sunting sumber]

Bagian 1[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
1 Tiongkok Jiang ZB
Tiongkok Wei YX
Q3


Malaysia Hoo P R
Malaysia Cheng S Y
India Kona T
India S K P Kudaravalli


8 India B S Reddy
India S Reddy
Malaysia Wong T C
Malaysia Lim C S

Australia
Australia
Australia K C Teoh
Australia K Q Teoh
Australia F Zhao
Australia Y Zhao

Bagian 2[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
4 Indonesia R N Kusharjanto
Indonesia L A Kusumawati
Malaysia Choong H J
Malaysia Go P K


Israel M Zilberman
Israel S Zilberman
Q2 Australia
Australia


5 Malaysia Tan K M
Malaysia Lai P J
Australia Ep Stephen Sam
Australia D Nugroho


Q1 Australia
Australia
Selandia Baru A Jeffrey
Selandia Baru J Villegas

Bagian 3[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Australia K Igawa
Australia V Tjonadi
Australia R Wang
Australia K Ea
Australia
Australia

Selandia Baru E Lau
Australia G Somerville
7 Tiongkok Guo XW
Tiongkok Chen FH


India A R Gupta
India S Swain
Australia J Yang
Australia S Tjonadi


Q4 Australia
Australia
3 Singapura Hee Y K T
Singapura Tan W H J

Bagian 4[sunting | sunting sumber]

Babak pertama Babak kedua Perempat final
               
Australia V Lawrencio
Australia L Ma
Malaysia Yap R K
Malaysia V Siow


Australia K Lew
Australia Y-Y Lim
6 Hong Kong Lee C H R
Hong Kong Ng T Y


Australia P Kusumawardana
Australia N Shimizu
Indonesia J Hidayatullah
Indonesia A S P Pranata


Ukraina O Titov
Ukraina Y Kantemyr
2 Hong Kong Tang C M
Hong Kong Tse Y S

Babak kualifikasi[sunting | sunting sumber]

Babak pertama
     
1 Australia X H Goh
Australia P E Viravong
Australia F Kurniawan
Australia V Li
Australia Em Stephen Sam
Australia F Huo
Australia T Elbert
Australia M C Wijaya
Australia Micha Tam
Australia Miche Tam
Amerika Serikat L Wang
Amerika Serikat E Wang
Australia M C Lim
Australia S Kurniawan
2 Australia T-Y Kuo
Australia Y Zhang

Keterangan[sunting | sunting sumber]

  • Q = Peserta yang lolos dari babak kualifikasi
  • WC = Peserta yang dipilih lolos langsung ke babak utama
  • PFQ = Dipromosikan dari babak kualifikasi
  • PMD = Dipromosikan ke babak utama
  • PFR = Dipromosikan dari daftar tunggu
  • SWM = Peserta yang ditempatkan pada posisi bagan unggulan untuk menggantikan peserta unggulan yang mengundurkan diri
  • w/o = Lolos ke babak selanjutnya tanpa bertanding
  • r / w/d = Mengundurkan diri

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c "2024 SATHIO GROUP Australian Badminton Open Returns to Sydney". Sathio Group Australian Badminton Open (dalam bahasa Inggris). Badminton Australia. 16 Mei 2024. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 Mei 2024. Diakses tanggal 26 Mei 2024. 
  2. ^ a b c d e "SATHIO GROUP Australian Open 2024 Prospectus" (PDF). BWF Corporate (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 6 Maret 2024. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 7 Mei 2024. Diakses tanggal 7 Mei 2024. 
  3. ^ "SATHIO GROUP Australian Badminton Open 2024 Tickets, Quaycentre at Sydney Olympic Park, Sydney Olympic Park". TryBooking Australia (dalam bahasa Inggris). Badminton Australia. 2024. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 Mei 2024. Diakses tanggal 26 Mei 2024. 
  4. ^ "SATHIO GROUP Australian Open 2024 M & Q Report - Version 2 (Tuesday, 04th June 2024)" (PDF). BWF Corporate (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 4 Juni 2024. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 4 Juni 2024. Diakses tanggal 4 Juni 2024. 
  5. ^ "SATHIO GROUP Australian Open 2024 Seeding Report - Version 1 (Tuesday, 04th June 2024)" (PDF). BWF Corporate (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 4 Juni 2024. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 4 Juni 2024. Diakses tanggal 4 Juni 2024. 
  6. ^ "SATHIO GROUP Australian Open 2024 Draws (Tuesday, 04th June 2024)" (PDF). BWF Corporate (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 4 Juni 2024. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 4 Junei 2024. Diakses tanggal 4 Juni 2024. 
  7. ^ "BWF Statutes, Section 5.3.3.1: World Ranking System" (PDF). BWF Corporate (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 11 November 2023. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 7 Mei 2024. Diakses tanggal 7 Mei 2024. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Didahului oleh:
Indonesia Terbuka 2024
Tur Dunia BWF
Musim 2024
Diteruskan oleh:
AS Terbuka 2024