Augusta Lindberg

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Augusta Lindberg
Lindberg pada 1906.
LahirAugusta Wilhelmina Blomstedt
17 Maret 1866
Stockholm, Swedia
Meninggal3 Desember 1943 (usia 77)
PekerjaanPemeran
IMDB: nm0511342

Augusta Lindberg (née Blomstedt; 17 Maret 1866 – 3 Desember 1943) adalah seorang pemeran panggung Swedia. Lindberg juga tampil dalam film-film bisu, seperti film epik sejarah tahun 1925 Charles XII.[1] Ia menikahi pemeran August Lindberg dan merupakan ibu dari penulis Stina Bergman dan sutradara Per Lindberg.

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Kwiatkowski p.33

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Daftar pustaka[sunting | sunting sumber]

  • Kwiatkowski, Aleksander. Swedish Film Classics. Courier Dover Publications, 2013.