Gulangyu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 April 2013 06.09 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 12 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1025339)
Gulangyu
Hanzi tradisional:
Hanzi sederhana: 屿
Arsitektur kolonial di Pulau Gulangyu
Pantai di Pulau Gulangyu

Gulangyu (Hanzi:鼓浪屿;Pinyin:Gǔlàngyǔ) adalah pulau bebas kendaraan di lepas pantai daerah Xiamen, provinsi Fujian di selatan Cina, area ini memiliki luas 2 kilometer persegi (0,77 sq mi)*. Ini merupakan rumah bagi 20,000 jiwa dan ini merupakan tempat yang paling sering dijadikan tempat wisata.

Pengunjung dapat mengunjunginya menggunakan kapal ferry dari pulau xiamen dengan jangka waktu kurang lebih 5 menit. Pulau Gulangyu terkenal karena pantai, pulau bebas kendaraan dan arsitektur yang bervariasi.

Pulau ini di dalam daftar Cina Spot Scenic Nasional mendapatkan peringkat sepuluh besar daerah yang paling indah di Provinsi Fujian.

Sejarah

Peta jalan di Pulau Gulanyu

Xiamen (yang dikenal dengan sebutan Amoy) menjadi tempat perjanjian yang dihasilkan dari hilangnya Cina dalam Perang dunia I dan Perjanjian Nanking pada tahun 1842, maka sebagian besar gaya arsitektur seluruh Gulangyu Island mengikuti masa Victoria, di mana 13 negara termasuk Inggris, Perancis dan Jepang mendirikan konsulat, gereja, dan rumah sakit. Gulangyu resmi ditunjuk sebagai International Settlement pada tahun 1903. Bahasa yang sering digunakan adalah Bahasa Hokkian.

Lihat juga

Referensi

Pranala Luar

Koordinat: 24°26′51″N 118°03′45″E / 24.447618°N 118.062451°E / 24.447618; 118.062451