Pohon kehidupan (biologi): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '400px|thumb|Sebuah representasi ([[metagenomik) tahun 2016 dari pohon kehidupan<ref>{{cite journal|last1=Hug|fi...'
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 18 Desember 2019 09.58

Sebuah representasi (metagenomik) tahun 2016 dari pohon kehidupan[1]

Pohon kehidupan atau pohon kehidupan universal adalah sebuah kiasan, model dan alat riset yang dipakai untuk menejlaskan evolusi kehidupan dan mendeskripsikan hubungan antar organisme, baik yang masih hidup dan yang telah punah. Model tersebut dipakai dalam On the Origin of Species (1859) karya Charles Darwin.[2]

Catatan kaki

  1. ^ Hug, Laura A.; Baker, Brett J.; Anantharaman, Karthik; Brown, Christopher T.; Probst, Alexander J.; Castelle, Cindy J.; Butterfield, Cristina N.; Hernsdorf, Alex W.; Amano, Yuki; Ise, Kotaro; Suzuki, Yohey; Dudek, Natasha; Relman, David A.; Finstad, Kari M.; Amundson, Ronald; Thomas, Brian C.; Banfield, Jillian F. (11 April 2016). "A new view of the tree of life". Nature Microbiology. 1 (5): 16048. doi:10.1038/nmicrobiol.2016.48. PMID 27572647. 
  2. ^ Mindell, D. P. (3 January 2013). "The Tree of Life: Metaphor, Model, and Heuristic Device". Systematic Biology. 62 (3): 479–489. doi:10.1093/sysbio/sys115. PMID 23291311. 

Referensi

Pranala luar