Lompat ke isi

Hypatia (kawah): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{Infobox Lunar crater | image = Hypatia crater 4084 h3.jpg | image_size = | caption = Citra Lunar Orbiter 4 | coordinates = {{coord|4.3|S|22.6|E|globe...'
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 23 Maret 2019 00.08

Hypatia (kawah)
Diameter41 × 28 km
Kedalaman1.4 km
Colongitude338° at sunrise
EponimHypatia dari Alexandria

Hypatia adalah sebuah kawah tabrakan bulan yang terpentang di sepanjang tepi barat laut Sinus Asperitatis, sebuah teluk di tepi barat daya Mare Tranquillitatis. Kawah tersebut diambil dari nama matematikawan Mesir Hypatia dari Alexandria.[1] Kawah terdekatnya adalah Alfraganus yang berada di barat dayanya.

Referensi

  1. ^ Blue, Jennifer. "Hypatia (kawah)". Gazetteer of Planetary Nomenclature. USGS Astrogeology Research Program.