Lompat ke isi

Vanadat

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dalam kimia, vanadat adalah sebuah kompleks koordinasi vanadium anionik. Seringkali vanadat mengacu pada oksidasi vanadium, yang sebagian besar ada dalam bilangan oksidasi tertinggi +5. Kompleks [V(CN)6]3- dan [V2Cl9]3- disebus sebagai heksasianovanadat dan nonaklorodivanadat.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Templat:Hydrogen compounds