Lompat ke isi

Stadium of Light

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Stadium of Light
Informasi stadion
Nama lengkapStadium of Light
PemilikStadium (Holdings) Limited
Lokasi
LokasiTyne and Wear
Sunderland SR5 1SU
 Inggris
Koordinat54°54′52″N 1°23′18″W / 54.9144°N 1.3882°W / 54.9144; -1.3882Koordinat: 54°54′52″N 1°23′18″W / 54.9144°N 1.3882°W / 54.9144; -1.3882
Konstruksi
Dibuka1997
Biaya pembuatan£13juta
ArsitekTTH Architects
Kontraktor utamaBallast Wiltshire PLC
Data teknis
PermukaanRumput
Kapasitas48,707
Ukuran lapangan115 × 75 yards (105 × 68 meter)
Pemakai
Sunderland A.F.C. (1997–sekarang)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stadium of Light merupakan sebuah stadion sepak bola di Sunderland, Britania Raya. Stadion ini dibangun pada tahun 1997. Kapasitas 48,707 kursi.[1]

Stadion ini merupakan markas klub Sunderland A.F.C..

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Club info-stadium". premierleague.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-02-08. Diakses tanggal 15 Oktober 2012. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]