Lompat ke isi

Soso (mesin pencarian)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Soso
URLsoso.com
TipeMesin pencarian
Bersifat komersial?Ya
PendaftaranOpsional
BahasaTionghoa
PemilikTencent Holdings Limited
NegaraRepublik Rakyat Tiongkok
Peringkat AlexaKenaikan 78 (July 2017)[1]
StatusDigabung dengan Sogou

Soso (Hanzi: 搜搜; Pinyin: Sōusōu) adalah sebuah mesin pencarian Tiongkok milik Tencent Holdings Limited, yang dikenal karena produk-produk lainnya yakni Pengyou dan QQ. Hingga 1 Oktober 2012, Soso menjadi situs web paling banyak dikunjungi ke-33 di dunia, situs web paling banyak dikunjungi ke-11 di Tiongkok dan situs web paling banyak dikunjungi ke-8 di Korea Selatan, menurut Alexa Internet.[2]

Pada September 2013, Tencent berinvestasi di Sogou, sebuah subsidier dari Sohu. Pada saat itu, Soso tak melanjutkan layanannya dan sekarang dialihkan ke Sogou Search.[3] Sogou juga memiliki hasil pencarian dalam bahasa Inggris yang ditenagai oleh Bing.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Soso.com Site Info". Alexa Internet. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-11. Diakses tanggal 2018-03-18. 
  2. ^ "soso.com". Alexa.com. Amazon.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-11. Diakses tanggal 2013-01-05. 
  3. ^ "搜搜"入赘"搜狗之后,产品如何取舍?". wangyi. 2014-03-07. Diakses tanggal 2 October 2015. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]