Lompat ke isi

Pertempuran Fatshan Creek

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pertempuran Fatshan Creek (佛山水道之戰) adalah pertempuran laut antara Angkatan Laut Britania Raya dengan armada Dinasti Qing di Kanton pada tanggal 1 Juni 1857. Laksamana Henry Keppel menghancurkan armada Tiongkok sebelum menguasai Kanton (Guangzhou).[1]

Galeri[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Second Anglo-Chinese War ("Opium war") of 1856 - 1860". William Loney. Diarsipkan dari versi asli tanggal 3 May 2012. Diakses tanggal 3 January 2015. 

Sumber[sunting | sunting sumber]

Carter, Thomas; Long, W. (2010). Medals of the British Army: And How They Were Won. Lancer International Incorporated. ISBN 9781935501275.