Lompat ke isi

Karl von Frisch

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infobox orangKarl von Frisch

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran20 November 1886 Edit nilai pada Wikidata
Wina (Austria-Hungaria) Edit nilai pada Wikidata
Kematian12 Juni 1982 Edit nilai pada Wikidata (95 tahun)
Munich (Jerman Barat) Edit nilai pada Wikidata
Tempat pemakamanFriedhof am Perlacher Forst (en) Terjemahkan Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanUniversitas Wina
Universitas Ludwig Maximilian Munich Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Penasihat doktoralHans Przibram (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
SpesialisasiEtologi Edit nilai pada Wikidata
Pekerjaanbeekeeper (en) Terjemahkan, dosen, etolog, entomolog Edit nilai pada Wikidata
Bekerja diUniversitas Ludwig Maximilian Munich (–1958)
University of Wrocław (en) Terjemahkan (–1925)
Universitas Graz (–1950)
Universitas Rostock (–1923) Edit nilai pada Wikidata
Tertarik denganColor in nature (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
AnakOtto von Frisch (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Orang tuaAnton von Frisch (en) Terjemahkan Edit nilai pada WikidataMarie von Frisch (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
SaudaraHans von Frisch (en) Terjemahkan, Otto Frisch (en) Terjemahkan dan Ernst Frisch (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
KerabatSigmund Exner (en) Terjemahkan (paman) Edit nilai pada Wikidata
Tanda tangan
[[Berkas: Edit nilai pada Wikidata|220x250px|alt=]]

Find a Grave: 92967869 Edit nilai pada Wikidata

Karl Ritter von Frisch (20 November 1886 – 12 Juni 1982) adalah seorang etnolog Austria yang menerima Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran pada 1973, bersama dengan Niko Tinbergen dan Konrad Lorenz.

Ia belajar zoologi dengan Richard von Hertwig dan menggantikannya sebagai profesor zoologi di Munich, Jerman. Ia mempelajari indra lebah, mengenali mekanisme komunikasi mereka dan menunjukkan sensitivitas mereka pada cahaya ultraviolet dan polarisasi. Di antara karyanya adalah studi persepsi sensorik lebah madu dan merupakan salah satu tokoh pertama yang menerjemahkan arti tarian lebah. Teori ini dipertentangkan oleh ilmuwan lain dan disambut dengan sikap skeptis saat itu. Hanya sekarang karyanya terbukti sebagai analisis teoretis yang akurat (lihat rujukan majalah Nature).

Pada 1973 ia dianugerahi Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran untuk prestasinya dalam fisiologi perilaku komparatif dan merintis karya dalam komunikasi antara serangga.

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Pranala luar dan rujukan[sunting | sunting sumber]