Lompat ke isi

Annu Kapoor

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Annu Kapoor
LahirAnil Kapoor
20 Februari 1956 (umur 68)
Bhopal, Negara Bagian Bhopal, India
Tempat tinggalIndia
KebangsaanIndia
Warga negaraIndia
PekerjaanPemeran, penyiar berita, presenter radio
Tahun aktif1979–sekarang
Suami/istriAnupama Kapoor, Arunita Mukherjee (bercerai)
Anak4
Situs webannukapoor.com
IMDB: nm0438465 Allocine: 179954 Allmovie: p410193
Twitter: annukapoor_

Annu Kapoor (nama lahir: Anil Kapoor[1][2][3][4] lahir 20 Februari 1956)[5] adalah seorang pemeran film dan presenter televisi India yang dikenal karena memandu acara realitas vokal Antakshari dari 1993 sampai 2006 dan peran-perannya dalam Mr. India (film 1987), Vicky Donor (2012) dan Jolly LLB 2 (2017). Ia meraih penghargaan Filmfare serta Penghargaan Film Nasional untuk Aktor Pendukung Terbaik untuk Vicky Donor.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Annu Kapoor's name was Anil Kapoor! – Times of India". The Times of India. Diakses tanggal 7 September 2018. 
  2. ^ Tripathi, Shailaja (9 April 2016). "Master raconteur". The Hindu (dalam bahasa Inggris). ISSN 0971-751X. Diakses tanggal 7 September 2018. 
  3. ^ "Birthday Special: अन्नू कपूर का असली नाम है अनिल कपूर, 4 की जगह 10 हजार का चैक मिला तो बदलना पड़ा नाम". www.patrika.com (dalam bahasa Hindi). Diakses tanggal 7 September 2018. 
  4. ^ "Do You Know: Annu Kapoor's real name is Anil Kapoor & he got Anil's fees in Mashaal! – Filmy Fenil". Filmy Fenil (dalam bahasa Inggris). 29 August 2016. Diakses tanggal 7 September 2018. 
  5. ^ "Annu Kapoor's Biography". koimoi.com. Diakses tanggal 6 November 2014. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]