Wancimekar, Kotabaru, Karawang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Wancimekar
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenKarawang
KecamatanKotabaru
Kode pos
41377[1]
Kode Kemendagri32.15.25.2001
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

Wancimekar adalah salah satu desa yang berada di kecamatan Kotabaru, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Indonesia.

Wancimekar sendiri terdiri dari tiga kampung (dusun). Dusun Cariu, Dusun Krajan dan Dusun Kalioyod.

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Wancimekar adalah sebuah desa yang merupakan pemekaran dari desa Pucung, kecamatan Jatisari yang berada di wilayah Kabupaten Karawang. Setelah kecamatan Jatisari dimekarkan, desa Wancimekar masuk ke wilayah kecamatan yang baru dibentuk yaitu Kecamatan Kotabaru.

Batas wilayah[sunting | sunting sumber]

Utara Desa Pangulah Baru
Timur Desa Pangulah Utara dan Desa Pangulah Selatan
Selatan Desa Jomin Barat dan Desa Sarimulya
Barat Desa Pucung

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]