Tim nasional hoki lapangan putri Zimbabwe

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Tim nasional hoki lapangan wanita Zimbabwe yang memenangkan medali emas di Olimpiade tahun 1980

Tim nasional hoki lapangan wanita Zimbabwe adalah tim nasional wanita yang mewakili Zimbabwe di cabang olahraga hoki lapangan. Tim ini memenangkan medali emas di Olimpiade Musim Panas 1980 di Moskwa, Uni Soviet, pada turnamen wanita pertama di Olimpiade.[1] Zimbabwe juga memenangkan perdana Piala Afrika Hoki sat menjadi tuan rumah pada tahun 1990, diikuti dengan medali perak pada tahun 1994 dan perunggu pada tahun 1998.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Harris, Cathy (11 May 2008). "Caught in Time: Zimbabwe win hockey gold, 1980 Moscow Olympics". The Sunday Times. London. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-05-09. Diakses tanggal 21 February 2014.