The Long Walk

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
The Long Walk
Sampul edisi pertama
PengarangRichard Bachman
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
GenreFiksi ilmiah, horor
PenerbitSignet Books
Tanggal terbit
Juli 1979
Jenis mediaCetak (sampul biasa)
Halaman384
ISBNISBN 978-0-451-08754-6

The Long Walk adalah novel distopia karya Stephen King yang diterbitkan dengan nama pena Richard Bachman pada tahun 1979. Pada tahun 1985, novel ini diterbitkan dalam edisi sampul keras dan telah dicetak ulang sebanyak beberapa kali sejak saat itu. Berlatarkan dunia distopia masa depan, novel ini mengisahkan mengenai perlombaan jalan kaki melelahkan yang diselenggarakan oleh pemerintah totaliter Amerika Serikat. Pada tahun 2000, American Library Association menobatkan The Long Walk sebagai salah satu dari 100 buku remaja terbaik yang diterbitkan antara tahun 1966 dan 2000.[1] Stephen King menyatakan bahwa novel ini adalah novel pertama yang ditulisnya, delapan tahun sebelum Carrie diterbitkan pada 1974, ditulis saat ia masih menjadi mahasiswa di Universitas Maine pada tahun 1966-1967.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Taylor, An. "ALA best teens". Comcast .
  2. ^ King, Stephen (2010). "Afterword". Full Dark, No Stars. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]