Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ilustrasi teorema apit, dengan fungsi berwarna biru, diapit oleh fungsi berwarna hijau dan merah.
Teorema apit dalam bidang analisis matematika, yakni analisis real dan kalkulus, merupakan teorema yang melibatkan limit pada suatu fungsi yang diapit oleh dua fungsi sehingga ketiga fungsi tersebut memiliki nilai limit yang sama.[1] Sebagai ilustrasi, perhatikan pada gambar di samping bahwa terdapat fungsi berwarna biru, yang diapit oleh fungsi berwarna hijau dan merah.
Teorema apit dengan satu variabel ini, mengagak-agihkan sebagai berikut.[2]
Misal , dan adalah fungsi-fungsi sehingga .untuk semua di dalam selang terbuka yang memuat . Sebagai eksepsi mungkin di , jika , maka .
Untuk membuktikan teorema ini, kita dapat menggunakan definisi limit (ε, δ). Perhatikan bahwa misalkan lebih besar dari nol, pilih , , yang juga lebih besar dari nol sehingga
Teorema apit untuk barisan, juga dijelaskan yakni sebagai berikut.[4][5]
Misalkan , , dan adalah barisan sehingga dan terdapat bilangan bulat positif sehingga . Bila , maka .
Bukti dapat dikerjakan dengan serupa (seperti di atas). Misal , terdapat bilangan bulat positif sehingga jika , maka . Hal yang serupa untuk sehingga . Jadi, jika , maka kita memperoleh [4] sehingga dikonklusikan bahwa .