Sukma Ayu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sukma Ayu
Sukma Ayu.jpg
Lahir(1979-11-10)10 November 1979
Jakarta, Indonesia
Meninggal25 September 2004(2004-09-25) (umur 24)
Bogor, Jawa Barat, Indonesia
PekerjaanPemeran
Tahun aktif2001—2004
Orang tua
KerabatCahya Kamila (kakak)

Sukma Ayu (10 November 1979 – 25 September 2004) adalah pemeran Indonesia berdarah Minang, Banten dan Sunda.

Kehidupan pribadi[sunting | sunting sumber]

Putri dari Misbach Yusa Biran dan Nani Wijaya serta adik dari Cahya Kamila.

Kematian[sunting | sunting sumber]

Pada bulan April 2004, Sukma Ayu mengalami koma setelah menjalani operasi di Rumah Sakit Medistra.[1] Sukma meninggal karena od dalam kasus Sukma Ayu, walaupun dugaan tersebut dibantah oleh pihak RS Medistra.[2] Setelah 5 bulan 16 hari mengalami koma, Sukma meninggal dunia pada tanggal 25 September 2004.[3] Pada tahun 2004, berita tentang Sukma Ayu mendominasi pemberitaan nasional.

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Film[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2003 Gadis-Gadis Asrama

Serial televisi[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2000 Wajah Perempuan
Terpesona
2001 Jin & Jun Viola Bintang tamu; musim 3
Dewi Fortuna Emillia
2002 Doa dan Anugerah
7 Tanda Cinta
2002—2003 Kecil-Kecil Jadi Manten Rohaye
2003 Norak Tapi Beken'"

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ http://www.kapanlagi.com/h/0000008033.html
  2. ^ http://www.kapanlagi.com/h/0000009844.html
  3. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-05-10. Diakses tanggal 2008-02-14.