Simeon T. Josselyn

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Simeon T. Josselyn
Dari Volume 1 Deeds of Valor tahun 1902
Lahir14 Januari 1842
Buffalo, New York
Meninggal04 April 1905
Skagway, Alaska
DikebumikanForest Lawn Memorial Park,
Omaha, Nebraska
PengabdianAmerika Serikat (Union)
Dinas/cabangUnion Army
Lama dinas1861-1864
PangkatLetnan satu
KesatuanCompany C, 13th Illinois Infantry Regiment
Perang/pertempuranPerang Saudara Amerika
PasanganHenrietta E. "Ettie" Cutler (m. 1869-1905, kematiannya)
Anak1

Simeon T. Josselyn (14 Januari 1842 – 4 April 1905) adalah seorang letnan satu dalam Union Army. Ia meraih Medal of Honor atas aksinya dalam Perang Saudara Amerika pada Pertempuran Missionary Ridge.

Biografi[sunting | sunting sumber]

Simeon Truman Josselyn lahir di Buffalo, New York pada 14 Januari 1842, sebagai putra dari pasangan Samuel J. Josselyn dan Rebecca (Teachout) Josselyn. Ia masuk Union Army pada 21 April 1861 di Amboy, Illinois.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Simeon Josselyn". Charles H. Coolidge Medal of Honor Heritage Center. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-12. Diakses tanggal 2017-03-08.