Septum
![]() | artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. |
Artikel ini perlu diterjemahkan dari bahasa Inggris ke bahasa Indonesia. Artikel ini ditulis atau diterjemahkan secara buruk dari Wikipedia bahasa Inggris. Jika halaman ini ditujukan untuk komunitas bahasa Inggris, halaman itu harus dikontribusikan ke Wikipedia bahasa Inggris. Lihat daftar bahasa Wikipedia. Artikel yang tidak diterjemahkan dapat dihapus secara cepat sesuai kriteria A2. Jika Anda ingin memeriksa artikel ini, Anda boleh menggunakan mesin penerjemah. Namun ingat, mohon tidak menyalin hasil terjemahan tersebut ke artikel, karena umumnya merupakan terjemahan berkualitas rendah. |
Septum (dari bahasa Latin yang artinya sesuatu yang melingkupi, jamak: Septa) adalah pembatas yang memisahkan suatu rongga atau ruang.
Contoh[sunting | sunting sumber]
Anatomi manusia[sunting | sunting sumber]
- Nasal septum: dinding yang memisahkan rongga hidung kiri dan kanan,
- Interatrial septum: dinding yang memisahkan serambi kanan dan kiri jantung.
- Interventricular septum: dinding yang memisahkan bilik kanan dan kiri jantung.
Biologi sel[sunting | sunting sumber]
- Septum (biologi sel) adalah perbatasan yang terbentuk antara sel-sel yang membelah selama pembelahan sel.
Fungi[sunting | sunting sumber]
- Partisi yang membagi hifa berbentuk filamen menjadi sel-sel pada fungi.
Zoologi[sunting | sunting sumber]
- Cephalopod septa: dinding yang membatasi tiap rongga dalam cangkang binatang seperti nautilus atau bekicot.
