Stadion Piala Dunia Seoul

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Seoul World Cup Stadium)
Stadion Piala Dunia Seoul
Stadion Sangam
Informasi stadion
OperatorSeoul Facilities Management Corporation
Lokasi
Lokasi240, World Cup-ro, Mapo-gu, Seoul, Korea Selatan
Koordinat37°34′06″N 126°53′50″E / 37.568222°N 126.897361°E / 37.568222; 126.897361
Transportasi umumSeoul Metropolitan Subway:
di World Cup Stadium
Konstruksi
Mulai pembangunan20 Oktober 1998
Dibuka10 November 2001
Biaya pembuatanUS $185 million[1]
Data teknis
PermukaanKentucky Bluegrass
Kapasitas66.704[2]
Pemakai
Tim nasional sepak bola Korea Selatan
FC Seoul
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stadion Piala Dunia Seoul (서울월드컵경기장) adalah sebuah stadion yang terletak di Sangam, Seoul, Korea Selatan untuk pertandingan Piala Dunia FIFA 2002.[3][4] Stadion ini dirancang secara khusus berdasarkan lambang-lambang tradisional Korea.[3] Sisi stadion berbentuk oktagonal, menyerupai baki tradisional.[3] Atap stadion ini berbentuk yeon, layang-layang tradisional Korea dan tiang-tiang yang menyangga atap terinspirasi dari hwangpo dotbae atau perahu layar tradisional Korea.[3] Konsep perancangan stadion ini melambangkan kecantikan budaya Korea serta harapan Korea pada abad ke-21.[3] Pola garis-garis melengkung dan bergelombang di permukaan atapnya dirancang terinspirasi dari atap rumah tradisional.[3] Stadion ini memiliki satu tingkat yang terletak di bawah tanah dan 6 tingkat di atasnya dengan kapasitas penonton 66.704 orang.[3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Doopedia" (dalam bahasa Korea). Terms.naver.com. Diakses tanggal 2014-05-17. 
  2. ^ "Stadium Profile at Seoul Metropolitan Facilities Management Corporation" SMFMC. Diakses 14 Maret 2016
  3. ^ a b c d e f g (Inggris) Lee Eun-young (2002). "2002 FIFA World Cup Stadiums in Korea" (PDF). Koreana. 16 (1). Diakses tanggal 29 Juli 2010.  [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ (Inggris) Seoul World Cup Stadium Diarsipkan 2011-03-20 di Wayback Machine., visitkorea. Diakses pada 29 Juli 2010.