Santo Yohanes Pembaptis (Leonardo)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Santo Yohanes Pembaptis
SenimanLeonardo da Vinci
Tahun1513–1516 (?)
MediumLukisan minyak di atas kayu kenari
Ukuran69 cm × 57 cm (27.16 in × 22.44 in)
LokasiLouvre, Paris

Santo Yohanes Pembaptis adalah sebuah lukisan minyak Renaisans Puncak di atas kayu kenari karya Leonardo da Vinci. Diyakini dirampungkan dari 1513 sampai 1916, lukisan tersebut diyakini adalah lukisan terakhirnya. Ukuran asli lukisan tersebut adalah 69 × 57 cm. Lukisan tersebut sekarang dipamerkan di Musée du Louvre, Paris, Prancis.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]